Indah Putri Indriani
Informasi Umum
- Jabatan: Bupati Luwu Utara periode 2016 - 2021
- Tempat & Tanggal Lahir: Kabupaten Enrekang, 7 Februari 1977
Karir
- Tidak ada data karir.
Pendidikan
- Tidak ada data pendidikan.
Detail Tokoh
Indah Putri Indriani, S.I.P., M.Si. adalah Bupati Luwu Utara periode 2016 - 2021. Ia adalah perempuan pertama yang berhasil menjadi kepala daerah di wilayah Sulawesi Selatan. Sebelumnya, ia merupakan wakil bupati Luwu Utara periode 2010-2015 berpasangan dengan Arifin Junaidi.
Berita Terkait
No | Judul | Tanggal | Media | Action |
---|---|---|---|---|
421 | Monitoring Progres Smart City, Bupati Luwu Utara Minta Kerja Kolaboratif | 10/2/2023 | Rakyatku.com | Lihat Berita |
422 | Bupati Luwu Utara Dapat Kejutan Ultah dari Suami | 9/2/2023 | Rakyatku.com | Lihat Berita |
423 | Bupati Luwu Utara Hadiri Gelar Pasukan Operasi Pallawa 2023 | 8/2/2023 | Rakyatku.com | Lihat Berita |
424 | Layanan Kesehatan Ibu dan Anak Diharapkan Makin Baik di Luwu Utara dengan Hadirnya PONED | 7/2/2023 | Rakyatku.com | Lihat Berita |
425 | Penanaman Mangrove Serentak di Luwu Utara: 5000 Pohon Ditanam di 300 Hektar Pesisir | 5/2/2023 | Rakyatku.com | Lihat Berita |