Buya Basri Bermanda
Informasi Umum
- Jabatan: Wakil Ketua Umum Wantim MUI
- Tempat & Tanggal Lahir: ---
Karir
- Tidak ada data karir.
Pendidikan
- Tidak ada data pendidikan.
Detail Tokoh
Drs. H. Basri Bermanda, MBA adalah seorang ulama dan tokoh Islam Indonesia. Ia dipercaya menjabat Ketua Umum Pengurus Besar (PB) Perti (Persatuan Tarbiyah Islamiyah) periode 2006-2011, menggantikan ketua umum sebelumnya, H. Azwar Anas. Sebelumnya ia menjabat sebagai Sekretaris Mustasyar Persatuan Tarbiyah Islam (Tarbiyah). Ia terpilih kembali secara aklamasi dalam Musyawarah Nasional ke-9 Perti di Jambi, pada tanggal 23-25 September 2011. Basri Bermanda juga merupakan salah seorang ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI). Disamping itu ia juga dipercaya menjabat Wakil Ketua Ikatan Persaudaraan Haji Indonesia (IPHI) Pusat.
Berita Terkait
No | Judul | Tanggal | Media | Action |
---|---|---|---|---|
1 | Ketua DPD RI Ajak MUI Gabung Dewan Presidium Konstitusi | 16/1/2024 | Beritajatim.com | Lihat Berita |
2 | Wapres minta ulama terus berperan aktif sejukkan suasana politik | 4/11/2023 | Antaranews.com | Lihat Berita |
3 | Sejukkan Suasana Politik, Ma’ruf Amin Minta Ulama Berperan Aktif | 4/11/2023 | Fajar.co.id | Lihat Berita |
4 | Profil KH Anwar Iskandar, Ketua Umum MUI Baru dan Daftar Lengkap Kepengurusan MUI | 19/8/2023 | Fin.co.id | Lihat Berita |
5 | KH Anwar Iskandar Terpilih Ketua Umum MUI melalui Rapat Pleno, Ganti KH Miftchul Akhyar | 16/8/2023 | Fajar.co.id | Lihat Berita |