Muannas Alaidid
Informasi Umum
- Jabatan: Advokat
- Tempat & Tanggal Lahir: 3 Desember 1980
Karir
- Tidak ada data karir.
Pendidikan
- Tidak ada data pendidikan.
Detail Tokoh
Muannas Al-Aidid (lahir 3 Desember 1980; umur 39 tahun) adalah seorang pengacara Indonesia. Ia pernah menjadi kuasa hukum Abu Bakar Baasyir, Jafar Umar Thalib dan bahkan Muhammad Rizieq Shihab sebelum akhirnya masuk salah satu kelompok pendukung Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) bernama Komunitas Advokat Kotak Badja (KOTAK BADJA). Ia melaporkan Jonru Ginting, Buni Yani, dan Andi Latief atas dakwaan ujaran kebencian dan UU ITE. Pada 2018, ia menjadi caleg dari Partai Solidaritas Indonesia dalam pemilihan umum legislatif Indonesia 2019. Pada 28 November 2018, ia melaporkan Bahar bin Smith atas dakwaan ujaran kebencian.
Berita Terkait
No | Judul | Tanggal | Media | Action |
---|---|---|---|---|
36 | Dukung Jokowi Jamin Keikutsertaan Israel di Piala Dunia U-20, Muannas Alaidid: Cabor Lain Israel Kok Boleh Ikut | 29/3/2023 | Fajar.co.id | Lihat Berita |
37 | Mahfud MD Under Scrutiny for Revealing Confidential Rp349 Trillion Money Laundering Details | 29/3/2023 | Pikiran-Rakyat.com | Lihat Berita |
38 | Soroti Arteria Dahlan Karena Sebut Ancaman Kepada Mahfud Karena Buka Rahasia, Muannas Alaidid: Konyol Betul DPR Ini | 29/3/2023 | Fajar.co.id | Lihat Berita |
39 | Viral Pemuda Cium Tangan Habib Bahar, Muannas Alaidid: Dzuriyah Mestinya Gak Butuh Kehormatan | 28/3/2023 | Fajar.co.id | Lihat Berita |
40 | Rafael Alun Ucap Pernyataan Serius Usai Diisukan Bakal Kabur ke Luar Negeri | 27/3/2023 | Fin.co.id | Lihat Berita |