Ahmad Dawami

Informasi Umum

  • Jabatan: Bupati Madiun periode 2018 – 2023
  • Tempat & Tanggal Lahir: Madiun, 4 Agustus 1977

Karir

  • Tidak ada data karir.

Pendidikan

  • Tidak ada data pendidikan.

Detail Tokoh

H. Ahmad Dawami Ragil Saputro atau sapaan akrabnya Kaji Mbing (lahir di Madiun, 4 Agustus 1977; umur 42 tahun) adalah Bupati Madiun terpilih periode 2018 – 2023. Beliau mempunyai seorang Istri bernama PENTALIANAWATI AHMAD, SE, M.Si yang bekerja sebagai Aparatur Sipil Negara (ASN) di Pemerintah Kabupaten Madiun. Dari hasil perkawinannya, mereka dikaruniai dua orang anak YUHAN ALBIRRA DAWAM , dan ZAUTHA ARZINJANI Sejak 24 September 2018 H. Ahmad Dawami Ragil Saputro bersama pasangannya H. Hari Wuryanto dilantik sebagai Bupati Madiun dan Wakil Bupati Madiun periode 2018 – 2023 oleh Gubernur Jawa Timur di Gedung Negara Grahadi Surabaya. H. Ahmad Dawami Ragil Saputro Selain menjabat sebagai Ketua DPC Partai Demokrat Kab. Madiun, dia juga dipercaya menjadi Bendahara NU Kabupaten Madiun, PNU Jawa Timur. Ia adalah kader NU yang mulai mengabdi untuk NU melalui GP Ansor dan Banser sejak masih belia.