Handanovic
Informasi Umum
- Jabatan: Pemain Sepakbola Inter Milan (2012)
- Tempat & Tanggal Lahir: Ljubjana, SFR Yugoslavia, 14 Juli 1984
Karir
- 1. Pemain Sepakbola Slovenia (2004-2015)
- 2. Pemain Sepakbola Domzale (2003-2004)
- 3. Pemain Sepakbola Udinese (2004-2012)
- 4. Pemain Sepakbola Inter Milan (2012)
Pendidikan
- Tidak ada data pendidikan.
Detail Tokoh
Samir Handanović (baca: [ˈsaːmiɾ xanˈdaːnɔʋitʃ]) merupakan pemain sepakbola profesional yang bermain membela timnas Slovenia yang bermain sebagai kiper/penjaga gawang. Handanovic terkenal dengan permainannya bersama Internazionale (Inter Milan).Pada putaran musim 2010-11 Serie A Italia, Handanovic mencatatkan 6 penyelamatan tendangan penalti dan menyamakan rekor sejarah di Serie A pada musim 1948-49.Setelah bermain untuk timnas muda Slovenia di leel U17, U20, dan U21, Handanovic memulai debutnya bersama timnas senior Slovenia di tahun 2004. Hingga pertengahan tahun 2018, dia telah mencatatkan 81 caps untuk negaranya dan menjadi peringkat kedua penampilan terbanyak untuk timnas dan peringkat pertama penampilan kiper terbanyak di timnas. Handanovic juga menjadi kiper utama Slovenia yang bermain di ajang FIFA World Cup 2010.Dikenal sebagai salah satu kiper terbaik di generasinya, Handanovic juga menjadi satu-satunya dari tiga kiper non-Italia di Serie A yang mendapatkan penghargaan Serie A Goalkeeper of the Year, bahkan 2 kali. Handanovic mendapatkan julukan "Batman" berkat gaya penyelamatannya yang akrobatik.Sumber: FIFA.com dan Transfermarkt
Berita Terkait
No | Judul | Tanggal | Media | Action |
---|---|---|---|---|
16 | Inter terus bersaing amankan empat besar usai menang 4-2 atas Sassuolo | 14/5/2023 | Antaranews.com | Lihat Berita |
17 | Duet Romelu Lukaku dan Lautaro Martinez bawa Inter kalahkan Empoli | 24/4/2023 | Antaranews.com | Lihat Berita |
18 | Hasil Liga Italia: Cukur Empoli, Inter Milan Dapat Modal Positif Jelang 2 Ujian Besar | 24/4/2023 | Liputan6.com | Lihat Berita |
19 | Juventus Dihukum Penutupan Sebagian Tribun Imbas Kasus Rasialisme | 7/4/2023 | SuaraSurabaya.net | Lihat Berita |
20 | Juve dihukum penutupan sebagian tribun akibat kasus pelecehan rasial | 7/4/2023 | Antaranews.com | Lihat Berita |