Gembong Warsono
Informasi Umum
- Jabatan: Dewan Kota Jakarta Selatan (2003-2008)
- Tempat & Tanggal Lahir: Wonogiri, 8 Oktober 1963
Karir
- 1. Ketua DPC PDI Perjuangan Jakarta Selatan (2010-2015)
- 2. Wakil Sekretaris Bidang Internal DPD DKI Jakarta (2005-2010)
- 3. Sekretaris DPC PDI Perjuangan Jakarta Selatan (2000-2005)
- 4. Dewan Kota Jakarta Selatan (2003-2008)
- 5. Jurusan Manajemen, Universitas Muhammadiyah Prof. DR. Hamka
Pendidikan
- Tidak ada data pendidikan.
Detail Tokoh
Gembong Warsono merupakan Wakil Ketua DPD PDI Perjuangan Prov. DKI Jakarta Bidang Pemenangan Pemilu. Lelaki kelahiran Wonogiri pada 8 Juni 1963 ini merupakan sosok politisi yang telah berpengalaman. Dimulai menjadi Dewan Kota Jakarta Selatan selama lima tahun yaitu pada 2003-2008, Gembong Warsono merupakan tipikal orang yang aktif. Berkat keaktifannya ia pun dipromosikan menjadi Sekretaris DPC PDI Perjuangan Jakarta Selatan pada tahun 2000-2005 dan diangkat sebagai Wakil Sekretaris Bidang Internal DPD DKI Jakarta pada periode 2005-2010. Terakhir, ia merupakan Ketua DPC PDI Perjuangan Jakarta Selatan pada periode 2010-2015. Alumnus Jurusan Manajemen Universitas Muhammadiyah Prof. DR. Hamka (UHAMKA) ini dinilai merupakan sosok politisi yang kritis, di mana salah satunya ia pernah mengkritik Ahok soal keteledoran Pemprov DKI terkait konflik pembelian lahan di Cengkareng.
Berita Terkait
No | Judul | Tanggal | Media | Action |
---|---|---|---|---|
26 | Ketua Fraksi PDIP DPRD DKI Gembong Warsono Meninggal Dunia | 14/10/2023 | Merahputih.com | Lihat Berita |
27 | Anies Sampaikan Duka Atas Meninggalnya Gembong Warsono, Ketua Fraksi PDIP DPRD DKI Jakarta | 14/10/2023 | Liputan6.com | Lihat Berita |
28 | Ketua Fraksi PDIP DPRD DKI Jakarta Gembong Warsono Meninggal | 14/10/2023 | Liputan6.com | Lihat Berita |
29 | Kabar Duka! Politikus PDIP Gembong Warsono Meninggal Dunia | 14/10/2023 | Okezone.com | Lihat Berita |
30 | Jika Politik Sudah Bicara, PDIP soal Setahun Heru Budi Gantikan Anies: Komunikasi Kurang Baik | 13/10/2023 | Keuangan News | Lihat Berita |