Sentimen
Informasi Tambahan
Club Olahraga: Madura United, Persija Jakarta, Persebaya, PSIS Semarang, PSS Sleman, Dewa United
Kab/Kota: Semarang, Surabaya, Kemayoran, Sleman, Madura, Solo
Kasus: zona merah
Partai Terkait
Tokoh Terkait
Madura United Pertama, Persija Jakarta Kedua
Detik.com Jenis Media: Bola
Klasemen Liga 1 2023/2024 mengalami perubahan di papan atas. Madura United dan Persija Jakarta ada di urutan 1-2.
Madura United memetik kemenangan atas PSIS Semarang dalam pertandingan pekan keenam Liga 1 2023/2024. Saat bertanding di Stadion Gelora Ratu Pamelingan, gol dari Beto Goncalves yang menjadi penentu kemenangan.
Sape Kerrap membukukan sebanyak 13 poin dari enam kali bertanding. Madura United kini ada di posisi pertama.
Persija menuai kemenangan tandang saat melawan PSS Sleman. Dalam pertandingan di Stadion Maguwoharjo, Sabtu (5/8/2023), Macan Kemayoran menang 3-1.
Hanif Sjahbandi, Firza Andika, dan Ryo Matsumura yang menjadi penentu kemenangan Persija. Sementara gol balasan dari Laskar Sembada dikemas oleh Jonathan Bustos.
Persija kini duduk di posisi kedua klasemen Liga 1 dengan raihan 11 poin. Tim Oranye mampu meraih tiga kemenangan, dua hasil imbang, dan sekali kekalahan.
Dewa United bermain imbang dengan Persis Solo. Oleh karena itu, Tangsel Warrior turun peringkat ke posisi tiga klasemen Loga 1 dengan koleksi11 angka.
Sementara itu, Persebaya Surabaya menghuni zona merah. Bajul Ijo mengumpulkan lima poin usai takluk dari Persikabo 1973 dengan skor 1-2.
Klasemen Liga 1 2023
PeringkatKlubPoinSelisih Gol1Madura United13+32Persija Jakarta11+53Dewa United11+54Barito Putera10+65Bali United10+26Persita Tangerang10+17Borneo FC9+28RANS Nusantara FC9+19Persikabo 19738+110PSM Makassar8+111PSIS Semarang8+112Persib Bandung7-113Persik Kediri7-114Persis Solo6-115PSS Sleman6-316Persebaya Surabaya5-317Bhayangkara FC4-718Arema FC2-10Simak Video "Tiga Tantangan Penerapan VAR di Liga 1"
[-]
(cas/raw)
Sentimen: positif (72.7%)