Sentimen
Informasi Tambahan
Institusi: IAIN
Alasan Mengapa Proses Belajar Menjadi Penting dalam Kegiatan Pendidikan
Kumparan.com Jenis Media: News
Alasan Mengapa Proses Belajar Menjadi Penting dalam Kegiatan Pendidikan
Dikutip dari buku tersebut bahwa belajar adalah suatu proses yang ditandai oleh perubahan manusia, perubahan yang disebabkan oleh proses belajar dapat dinyatakan dalam berbagai bentuk seperti perubahan pengetahuan, pemahaman, sikap, perilaku, keterampilan, teknik, kebiasaan, dan perubahan lain yang ada pada orang yang belajar.
Tertulis dalam buku tersebut bahwa berhasil tidaknya suatu pencapaian tujuan pendidikan nasional sangat dipengaruhi oleh proses kegiatan belajar mengajar yang dialami seseorang. Sejalan dengan itu dalam kegiatan belajar mengajar, peran guru sangatlah penting untuk mendukung dan meningkatkan hasil belajar siswa terhadap setiap bahan pelajaran yang akan dipelajari.
Berdasarkan pemaparan tersebut, kita dapat menyimpulkan bahwa proses belajar merupakan kegiatan yang sangat penting dalam peningkatan kualitas pendidikan untuk mencapai tujuan pendidikan nasional sehingga kualitas sumber daya manusia di Indonesia terus meningkat.
Pembahasan mengenai pentingnya proses belajar dalam kegiatan pendidikan dapat menambah pengetahuan Anda mengenai khususnya dalam bidang pendidikan. (DAP)
Sentimen: netral (98.5%)