Sentimen
Positif (79%)
28 Nov 2022 : 22.53
Tokoh Terkait

Kunci Jawaban TTS: Kejuaraan antar Pelajar Asia Tenggara

28 Nov 2022 : 22.53 Views 2

Kumparan.com Kumparan.com Jenis Media: News

Kunci Jawaban TTS: Kejuaraan antar Pelajar Asia Tenggara

Kejuaraan antar pelajar Asia Tenggara. Sumber: unsplash.com
Dalam permainan teka-teki silang, ada banyak sekali petunjuk yang harus Anda jawab untuk bisa menyelesaikan permainan tersebut. Makanya, tak heran jika teka-teki silang atau TTS ini disebut sebagai permainan asah otak yang dapat meningkatkan pengetahuan seseorang yang memainkannya. Nah, untuk Anda yang sedang mencari kunci jawaban TTS tentang kejuaraan antar pelajar Asia Tenggara, simak artikel ini, ya.

Kejuaraan antar Pelajar Asia Tenggara

Kejuaraan antar pelajar Asia Tenggara. Sumber: unsplash.com
Jadi, kunci jawaban permainan teka-teki silang tentang petunjuk kejuaraan antar pelajar Asia Tenggara adalah ASG.
Mengutip dari laman kominfo.jatimprov.go.id, ASEAN School Games atau ASG pada tahun 2012 silam berhasil diikuti oleh lebih dari 1.000 atlet yang berlaga di event antar pelajar se-Asia Tenggara ini. Oleh karena itulah, ASG disebut sebagai event olahraga terbesar di Asia Tenggara.

Selain petunjuk utama tersebut, masih banyak petunjuk lainnya yang saling berkaitan dan juga kerap muncul dalam permainan teka-teki silang. Berikut adalah beberapa di antaranya.

  • Organisasi negara-negara Asia Tenggara: ASEAN

  • Negara di Asia Tenggara: Vietnam

  • Negara di Asia Tenggara: Thailand

  • Negara di Asia Tenggara: Malaysia

  • Negara di Asia Tenggara: Laos

  • Negara di Asia Tenggara: Kamboja

  • Semenanjung di Asia Tenggara: Malaya

  • Negara kepulauan di Asia Tenggara, terletak antara Benua Asia dan Australia: Indonesia

  • Negara terkecil di Asia Tenggara: Singapura

  • Taman nasional terbesar di Asia Tenggara: Lorentz

  • Sumber karbohidrat utama masyarakat Asia Tenggara: Nasi

  • Organisasi pakta Asia Tenggara singkatan Inggris: Seato

  • Sungai yang melalui kawasan Asia Tenggara: Mekong

  • Palung laut terdalam di Asia Tenggara: Mariana

  • Organisasi sepak bola di Asia Tenggara: AFF

  • Danau terbesar di Indonesia dan Asia Tenggara: Toba

  • Selat tersibuk di wilayah Asia Tenggara: Malaka

  • Dulu digunakan untuk menyebut kepulauan Asia Tenggara: Hindia

  • … Leste (negara republik di Asia Tenggara): Timor

  • Tanah …(pasar tekstil terbesar di Asia Tenggara): Abang

  • Pisau genggam kecil berbentuk melengkung khas dari Asia Tenggara: Kerambit

  • Suku bangsa dan bahasa di beberapa daerah di Asia Tenggara: Melayu

Demikian informasi tentang kunci jawaban TTS untuk petunjuk kejuaraan antar pelajar di Asia Tenggara.

Sentimen: positif (79.5%)