Sentimen
27 Nov 2022 : 07.15
Informasi Tambahan
Kab/Kota: Bojonegoro
Opini: Konsep Penanggulangan Bencana di Bojonegoro Mengutamakan Tanggap Darurat
27 Nov 2022 : 07.15
Views 3
Kumparan.com Jenis Media: News
Mitigasi adalah serangkaian upaya untuk mengurangi risiko bencana, baik melalui pembangunan fisik maupun penyadaran dan peningkatan kemampuan menghadapi ancaman bencana.
Tanggap darurat bencana adalah serangkaian kegiatan yang dilakukan dengan segera pada saat kejadian bencana untuk menangani dampak buruk yang ditimbulkan, yang meliputi kegiatan penyelamatan dan evakuasi korban, harta benda, pemenuhan kebutuhan dasar, perlindungan, pengurusan pengungsi, penyelamatan, serta pemulihan prasarana dan sarana.
Sentimen: negatif (66%)