Sentimen
Negatif (57%)
22 Nov 2022 : 06.31
Informasi Tambahan

Kab/Kota: Cianjur

Sesar Cimandiri Penyebab Gempa 5,6 M Cianjur Lebih Aktif daripada Sesar Lembang

22 Nov 2022 : 06.31 Views 3

Kumparan.com Kumparan.com Jenis Media: News

Sesar Cimandiri Penyebab Gempa 5,6 M Cianjur Lebih Aktif daripada Sesar Lembang

Dilansir dari Peta Sumber dan Bahaya Gempa 2017 yang dirilis PuSGeN, sesar Cimandiri terdiri dari 3 segmen terpisah: Segmen Cimandiri, Cibeber-Nyalindung, dan Rajamandala. Dominan segmen-segmen ini punya mekanisme sesar naik dengan komponen mengiri. Tiga segmen ini merupakan gabungan dari 6 segmen yang lebih kecil, yakni Segmen Loji, Cidadap, Nyalindung, Cibeber, Saguling, dan Padalarang.

Sentimen: negatif (57.1%)