Sentimen
Negatif (91%)
29 Jun 2024 : 11.25
Informasi Tambahan

Kab/Kota: Batang

Kasus: Tawuran

Kasus Kematian Afif Maulana, KPAI Minta Proses Hukum 17 Polisi yang Bersalah Tidak Selesai di Sidang Etik

29 Jun 2024 : 18.25 Views 2

Beritasatu.com Beritasatu.com Jenis Media: Regional

Padang, Beritasatu.com - Kasus dugaan kekerasan yang dilakukan personel kepolisian terhadap 18 remaja di Kota Padang, Sumatera Barat, terus bergulir. Saat ini, sebanyak 17 polisi diperiksa dan terbukti bersalah melanggar dan akan disidang etik terkait kasus tersebut. 

Kejadian ini bermula dari patroli yang dilakukan oleh personel kepolisian dari Polsek Kuranji, Kota Padang, pada Minggu (9/6/2024) dini hari. Dalam patroli tersebut, polisi mengamankan belasan remaja yang diduga hendak melakukan tawuran. 

Kasus ini menjadi sorotan setelah investigasi yang dilakukan oleh Lembaga Bantuan Hukum (LBH) Padang terkait kejanggalan kematian Afif Maulana (13), yang ditemukan tewas di bawah jembatan Sungai Batang Kuranji dengan tubuh luka lebam pada 9 Juni 2024. 

Sentimen: negatif (91.4%)