Sentimen
Negatif (99%)
3 Agu 2024 : 20.24

Jakarta Bakal Berselimut Awan Mulai Pagi hingga Sore Hari

4 Agu 2024 : 03.24 Views 3

Medcom.id Medcom.id Jenis Media: News

Jakarta Bakal Berselimut Awan Mulai Pagi hingga Sore Hari

Jakarta: Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memprediksi cuaca di Jakarta pada pagi hingga siang hari ini, 2 Agustus 2024, berawan. Sedangkan pada sore hingga malam hari, diramalkan hujan.  Melansir laman resmi BMKG, mulai pukul 05.00 WIB, Jakarta diprediksi cerah berawan hingga pukul 10.00 WIB. Suhu dimulai dari 24 derajat Celsius, meningkat hingga 29 derajat Celsius.  "Satu jam kemudian, Jakarta masih diselimuti awan dengan suhu sekitar 30 derajat Celsius," ujar BMKG, Jumat, 2 Agustus 2024.  Pukul 12.00 WIB, awan tebal bakal menggantung di langit Jakarta. Suhu di Jakarta diramalkan turun, menjadi 28 derajat Celsius.  Kemudian, pukul 13.00 hingga 14.00 WIB, Jakarta masih diselimuti awan, dengan suhu yang kembali naik hingga 30 derajat Celsius. Selanjutnya pukul 16.00 hingga 17.00 WIB, Jakarta akan diselimuti awan tebal, suhu tercatat sekira 27 derajat Celsius.  "Pada sore hingga malam hari, yakni pukul 18.00 hingga 21.00 WIB, Jakata bakal diguyur hujan dengan intensitas ringan. Suhu tercatat mencapai 24 derajat Celsius," ungkap BMKG.  Kemudian, pukul 22.00 hingga 23.00 WIB, Jakarta kembali diselimuti awan. Suhu tercatat terendah 24 derajat Celsius. 

Jakarta: Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memprediksi cuaca di Jakarta pada pagi hingga siang hari ini, 2 Agustus 2024, berawan. Sedangkan pada sore hingga malam hari, diramalkan hujan. 
 
Melansir laman resmi BMKG, mulai pukul 05.00 WIB, Jakarta diprediksi cerah berawan hingga pukul 10.00 WIB. Suhu dimulai dari 24 derajat Celsius, meningkat hingga 29 derajat Celsius. 
 
"Satu jam kemudian, Jakarta masih diselimuti awan dengan suhu sekitar 30 derajat Celsius," ujar BMKG, Jumat, 2 Agustus 2024. 
Pukul 12.00 WIB, awan tebal bakal menggantung di langit Jakarta. Suhu di Jakarta diramalkan turun, menjadi 28 derajat Celsius. 
Kemudian, pukul 13.00 hingga 14.00 WIB, Jakarta masih diselimuti awan, dengan suhu yang kembali naik hingga 30 derajat Celsius. Selanjutnya pukul 16.00 hingga 17.00 WIB, Jakarta akan diselimuti awan tebal, suhu tercatat sekira 27 derajat Celsius. 
 
"Pada sore hingga malam hari, yakni pukul 18.00 hingga 21.00 WIB, Jakata bakal diguyur hujan dengan intensitas ringan. Suhu tercatat mencapai 24 derajat Celsius," ungkap BMKG. 
 
Kemudian, pukul 22.00 hingga 23.00 WIB, Jakarta kembali diselimuti awan. Suhu tercatat terendah 24 derajat Celsius. 
 
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

(LDS)

Sentimen: negatif (99.8%)