Sentimen
Informasi Tambahan
Kab/Kota: Tangerang, bandung, Semarang, Banyuwangi, Bangka, Ambon, Yogyakarta, Pontianak, Solo, Biak, Banjarbaru
Tokoh Terkait
17 Bandara di Indonesia Ini Dicabut Statusnya dari Internasional, Kalimantan Ternyata Paling Banyak, Bandung Ada?
Ayobandung.com Jenis Media: Nasional
LENGKONG, AYOBANDUNG.COM – Belum banyak yang tahu, 17 bandara di Indonesia ini dicabut statusnya dari internasional, ada apa saja?
Bandara di Indonesia tentunya sangat dibutuhkan bagi warga yang hendak bepergian ke luar kota bahkan ke luar pulau.
Bandara merupakan tempat untuk terbang dan berhentinya pesawat tergantung tujuan kota, negara, atau pulau.
Baca Juga: Dibangun Senilai Rp2,5 Triliun, Bandara Terbesar di Jawa Barat Ini akan Dijual dan Telah Diincar oleh 3 Negara Asing
Bandara yang paling terkenal di Indonesia adalah Bandar Udara Internasional Soekarno Hatta yang berada di Tangerang, Banten.
Namun, siapa sangka ternyata ada 17 bandara di Indonesia yang statusnya dicabut dari Internasional.
Dilansir dari akun X @ARSIPAJA yang mengunggah daftar 17 bandara di Indonesia yang dicabut dari status Internasional, cek daftarnya di bawah ini ya!
Baca Juga: Statusnya Dicabut Kemenhub, Kini Hanya Tersisa 17 Bandara Internasional di Indonesia, Simak Daftarnya
1. Bandara Maimun Saleh di Sabang, Aceh
2. Bandara Raja Sisingamangaraja XII di Silangit, Sumatera Utara
3. Bandara Raja Haji Fisabilillah di Tanjung Pinang, Kepulauan Riau
4. Bandara Sultan Mahmud Badaruddin II di Tanjung Pinang, Kepulauan Riau
5. Bandara H.A.S Hanandjoeddin di Tanjung Pandang, Bangka Belitung
6. Bandara Husein Sastranegara berada di Bandung, Jawa Barat
7. Bandara Adisutjipto berada di Yogyakarta
8. Bandara Jenderal Ahmad Yani berada di Semarang, Jawa Tengah
9. Bandara Adi Soemarmo di Solo, Jawa Tengah
10. Bandara Banyuwangi berada di Banyuwangi, Jawa Timur
11. Bandara Supadjo berada di Pontianak, Kalimantan Barat
Baca Juga: Telan Anggaran 1.117 Triliun hingga Membentang Sepanjang 1620 KM di Kalimantan, Indonesia Bakal Punya Kereta Ini?
12. Bandara Juwata di Tarakan, Kalimantan Utara
13. Bandara El Tari berada di Kupang, Nusa Tenggara Timur
14. Bandara Pattimura berada di Ambon, Maluku
15. Bandara Frans Kaisiepo berada di Biak, Papua
16. Bandara Radin Inten II berada di Lampung
17. Bandara Syamsuddin Noor berada di Banjarbaru, Kalimantan Selatan
Itu dia 17 bandara di Indonesia yang dicabut statusnya dari internasional.***
Sentimen: positif (97%)