Sentimen
Informasi Tambahan
Kasus: korupsi
Top 10 Negara Termiskin di Dunia, Ada Indonesia Nggak Ya?
Ayobandung.com Jenis Media: Nasional
AYOBANDUNG.COM -- Di seluruh dunia masih banyak negara miskin bahkan dinobatkan sebagai negara termiskin di dunia. Kira-kira apa indikatornya ya?
Sebuah negara dinyatakan miskin biasanya diukur dengan indikator Produk Domestik Bruto (PDB) per kapita.
PDB per kapita ini adalah total PDB negara yang dibagi dengan jumlah penduduk di negara tersebut.
Hal ini sebagai alat ukur kualitas kesejahteraan penduduk dari bidang ekonomi.
Terpuruknya ekonomi di negara-negara miskin ini ada beberapa penyebabnya seperti buruknya akses pendidikan dan kesehatan, korupsi merajalela, ketidakstabilan politik dan ekonomi, kurangnya infrastruktur, dan adanya konflik politik.
Baca Juga: Gaji ke 13 Pensiunan PNS Tahun 2024 Naik? Ternyata Hal Ini Menjadi Penyebabnya
Berikut ini 10 negara termiskin di dunia menurut Wise Voter, kira-kira ada Indonesia nggak ya?
10. Liberia
9. Malawi
8. Niger
7. Democratic Republic of the Congo
6. Sierra Leone
5. Madagascar
4. Central African Republic
3. Mozambique
2. Somalia
1. Burundi
Baca Juga: Ini Alasan Tol MBZ Berisik dan Tidak Nyaman Dilintasi padahal Dinobatkan sebagai Jalan Layang Terpanjang di Indonesia, Telan Dana Rp16,23 Triliun
Dari banyaknya yang masuk negara termiskin di dunia, kebanyakan dari Afrika dan Asia.
Indonesia tidak masuk dalam deretan 50 besar negara termiskin, namun ada negara di Asia Tenggara yakni Myanmar yang masuk urutan ke-27.
Serta ada juga India di urutan ke-46 dan Bangladesh di urutan ke-50.***
Sentimen: negatif (96.6%)