Sentimen
Negatif (88%)
10 Feb 2023 : 08.35
Informasi Tambahan

Kab/Kota: Solo

Kasus: teror

Kisah Sedih Teror Kekerasan Digital pada Wartawan

10 Feb 2023 : 08.35 Views 2

Solopos.com Solopos.com Jenis Media: News

Kisah Sedih Teror Kekerasan Digital pada Wartawan

Solopos.com, SOLO — Semakin maju zaman dan teknologi, ancaman terhadap kebebasan pers justru tak surut. Kalau dulu pers menghadapi ancaman pemberangusan oleh pemerintah dan ancaman fisik berupa kekerasan oleh pihak-pihak yang tidak suka dengan pemberitaan, kini ancaman itu bergeser ke dunia digital.

Di era kemajuan teknologi informasi, penebar terornya justru orang-orang di balik layar. Situs media massa bisa diserang secara digital oleh peretas, diputus koneksinya atau diambil alih.

Bukan hanya itu, para jurnalis diteror secara individual dengan cara dibongkar dan dipublikasikan data-data pribadinya alias doxing seperti siapa keluarganya, tempat tinggalnya, dan sebagainya. Jurnalis juga diteror dan dilecehkan secara terbuka di media sosial.

Lanjutkan Membaca...

Silakan berlangganan untuk membaca artikel ini dan dapatkan berbagai konten menarik di Espos Plus.

*Syarat & Kententuan berlaku

Sentimen: negatif (88.6%)