Sentimen
Positif (72%)
4 Feb 2023 : 15.39
Informasi Tambahan

BUMN: PT Pertamina

Tokoh Terkait

Harga Pertalite Turun Drastis - Keuangan News

4 Feb 2023 : 15.39 Views 3

Keuangan News Keuangan News Jenis Media: Nasional

Harga Pertalite Turun Drastis - Keuangan News

KNews.id– Pertamina pada awal September tahun lalu menaikkan harga jual bahan bakar minyak alias BBM jenis Pertalite, dari Rp7.650 per liter menjadi Rp10.000 per liter.

Tujuan dari penyesuaian banderol itu, menurut Pertamina adalah untuk mengimbangi fluktuasi harga minyak mentah dunia yang tidak stabil pasca konflik Rusia dan Ukraina.

Senin Depan Presiden Joko Widodo mengaku bahwa pemerintah sebenarnya ingin harga BBM dalam negeri tetap terjangkau, dengan memberikan subsidi dari APBN. Namun, anggaran subsidi dan kompensasi terus naik hingga tiga kali lipat.

Selain itu, Presiden Jokowi juga menjelaskan bahwa lebih dari 70 persen subsidi BBM justru dinikmati oleh kelompok masyarakat yang mampu, yaitu pemilik mobil pribadi. Harga Rp10 ribu yang harus dibayar para pemilik kendaraan di DKI Jakarta dan sebagian besar wilayah Indonesia, nilainya tidak seberapa dibandingkan dengan banderol Pertalite di wilayah Papua sebelum adanya Program BBM Satu Harga dari Kementerian ESDM.

Sentimen: positif (72.7%)