Sentimen
Tokoh Terkait
Tan Kian
Kevin Sanjaya
Rinov Rivaldy
Marcus Gideon
Liu Yu Chen
Ou Xuan Yi
Hasil 16 Besar Indonesia Masters 2023, 9 Wakil Indonesia Melaju ke Perempat Final
Prfmnews.id Jenis Media: Nasional
PRFMNEWS – Hasil pertandingan di babak 16 besar Indonesia Masters 2023 yang digelar pada Kamis, 26 Januari 2023 kemarin.
Hasilnya, ada sembilan wakil Indonesia melaju ke perempat final.
Sebanyak 17 wakil Indonesia bertanding di babak 16 besar Indonesia Masters 2023, namun hanya sembilan yang berhasil melaju ke perempat final.
Ada dua wakil Indonesia yang sudah dipastikan gugur di babak 16 besar karena adanya melawan rekan senegara.
Baca Juga: Marcus Gideon Alami Cedera, The Minions Putuskan Mundur dari Indonesia Masters 2023
Berikut hasil pertandingan babak 16 besar Indonesia Masters 2023:
1. Sabar Karyaman Gutama/M. Reza Pahlevi I. vs He Ji Ting/Zhou Hao Dong (CHN): 20-22 dan 17-21
2. Anthony Sinisuka Ginting vs Shi Yu Qi (CHN): 19-21, dan 16-21
3. Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva R. vs Hu Ling Fang/Lin Xiao Min (TPE): 22-20 dan 21-16
4. Putri Kusuma Wardani vs An Se Young (KOR): 21-18, 7-21, dan 10-21
5. Gregoria Mariska Tunjung vs He Bingjiao (CHN): 21-19 dan 21-17
Baca Juga: Jojo Kalahkan Vito di Babak 16 Besar Indonesia Masters 2023
6. Chico Aura Dwi Wardoyo vs Loh Kean Yew (SGP): 21-18 dan 21-15
7. Marcus F. Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo vs Liu Yu Chen/Ou Xuan Yi (CHN): 21-19, 8-21, dan 6-11 (retired)
8. Jonatan Christie vs Shesar Hiren Rhustavito: 21-16 dan 21-15
9. M. Shohibul Fikri/Bagas Maulana vs Ren Xiang Yu/Tan Qiang (CHN): 21-14 dan 21-14
10. Dejan Ferdinansyah/Gloria E. Widjaja vs Lee Chun H. Reginald/Ng Tsz Yau (HKG): 21-19, 12-21, dan 21-12
11. Fajar Alfian/M. Rian Ardianto vs Chang Ko-Chi/Po Li-Wei (TPE): 13-21, 21-9, dan 21-14
12. Lanny Tria Mayasari/Ribka Sugiarto vs Tanisha Crasto/Ashwini Ponnappa (IND): 21-19, 18-21, dan 21-23
Baca Juga: Tumbangkan Unggulan 4, Gregoria Mariska Tunjung Lanjut ke Perempat Final Indonesia Masters 2023
13. Leo R. Carnando/Daniel Marthin vs M. Ahsan/Hendra Setiawan: 21-14 dan 21-17
14. Rinov Rivaldy/Pitha H. Mentari vs Feng Yan Zhe/Huang Dong Ping (CHN): 16-21 dan 8-21
15. Jafar Hidayatullah/Aisyah Salsabila P. P. vs Tan Kian Meng/Lai Pei Jing (MAS): 21-15, 7-21, dan 21-14
Itulah hasil pertandingan 17 wakil Indonesia di babak 16 besar Indonesia Masters 2023.
Sembilan wakil Indonesia yang melaju ke babak perempat final akan kembali bertanding pada hari ini, Jumat, 27 Januari 2023.***
Sentimen: positif (93.8%)