Sentimen
Positif (57%)
11 Jan 2023 : 20.00
Partai Terkait

Politikus PDIP Dukung Megawati Maju sebagai Capres

11 Jan 2023 : 20.00 Views 12

Keuangan News Keuangan News Jenis Media: Nasional

Politikus PDIP Dukung Megawati Maju sebagai Capres

KNews.id-Ketua DPP PDI Perjuangan Eriko Sotarduga mengatakan usulan Ketua Umum Megawati Soekarnoputri kembali maju sebagai calon presiden di Pilpres 2024 sangat berpeluang.

Usulan Megawati kembali maju sebagai Capres di 2024 itu awalnya disampaikan oleh co-founder Total Politik Budi Adiputro. Budi lantas bertanya ke Eriko apakah usulannya itu masuk akal atau tidak.

“Menurut kami masuk akal. Sangat masuk akal, karena tidak ada yang salah,” kata Eriko dalam diskusi politik yang digelar di Kopi Politik, Jakarta Selatan, Sabtu (7/1).

Sentimen: positif (57.1%)