Sentimen
Positif (76%)
2 Jan 2023 : 01.19
Informasi Tambahan

BUMN: Baznas

Mengenal Eksentrik dalam Partai Politik

2 Jan 2023 : 01.19 Views 2

Riau24.com Riau24.com Jenis Media: Politik

Mengenal Eksentrik dalam Partai Politik

RIAU24.COM - Tokoh atau figur sentral partai politik dikenal sebagai orang-orang eksentrik.

Dikutip dari tempo.co, Minggu, 1 Januari 2023, partai politik adalah sekelompok orang yang terorganisasir yang anggota-anggotanya mempunyai orientasi, nilai-nilai, dan cita-cita yang sama.

Tujuan kelompok ini untuk memperoleh kekuasaan politik dan merebut kedudukan politik dengan cara konstitusional untuk melaksanakan programnya.

Baca Juga: Pernah Sama-sama Pakai Dana Baznas, Ini Bedanya Ganjar dengan Anies

Dalam proses rekriutmen juga harus didasarkan pada figur-figur yang memiliki kopmtensi atau keahlian dalam bidang politik, memiliki pengalaman dalam pengelolaan organisasi politik, dan orang-orang yang memiliki integritas politik yag baik.

Hal ini kemudian yang disebut dengan figur politik. Figur sentral dianggap memiliki pengaruh besar untuk strategi politik electoral.

Figur ini menjadi simbol utama yang ditawarkan partai kepada masyarakat sebagai komoditas unggulan dari partai.

Baca Juga: Harapan Mahfud MD di 2023: Ingin Masyarakat Tertib dan Sejuk

Meskipun berlainan jabatan, salah satu ciri yang dari figur sentral ini adalah memiliki jiwa kepemimpinan yang kharismatik dan masa kepemimpinan yang lama.

Selain itu figur sentral biasanya menjadi pemrakarsa atau orang, atau salah satu politisi yang mendirikan parpol tersebut.

Sentimen: positif (76.2%)