Sentimen
Informasi Tambahan
Event: Hari Ibu
Tokoh Terkait
5 Lirik Lagu Dangdut Syahdu, Ucapan Selamat Hari Ibu (Bagian 2)
Ayobandung.com Jenis Media: Nasional
AYOBANDUNG – Inilah 5 lirik lagu dangdut syahdu sebagai tanda ucapan selamat Hari Ibu 2022. Isinya mengingatkan pada jasa dan pengorbanan para ibu.
Berikut bagian kedua dari 5 lirik lagu dangdut syahdu bertema ibu. Pas untuk memperingati sekaligus sebagai tanda ucapan selamat Hari Ibu.
3. Muara Kasih Bunda (Erie Suzan)
Bunda
Engkaulah muara kasih dan sayang
Apapun pasti kau lakukan
Demi anakmu yang tersayang
Bunda
Tak pernah kau berharap budi balasan
Atas apa yang kau lakukan
Untuk diriku yang kau sayang
Baca Juga: 5 Lirik Lagu Dangdut Merdu, Ucapan Selamat Hari Ibu (Bagian 1)
Saat diriku dekat dalam sentuhan
Peluk kasihmu dan sayang
Saat kujauh dari jangkauan
Doamu kau sertakan
Maafkan diriku bunda
Kadang tak sengaja kumembuat
Relung hatimu terluka
Kuingin kau tau bunda
Betapa kumencintaimu lebih dari segalanya
Kumohon restu dalam langkahku
Bahagiaku seiring doamu
Bunda
Tak pernah kau berharap budi balasan
Atas apa yang kau lakukan
Untuk diriku yang kau sayang
Saat diriku dekat dalam sentuhan
Peluk kasihmu dan sayang
Saat ku jauh dari jangkauan
Doa mu kau sertakan
Maafkan diriku bunda
Kadang tak sengaja ku membuat
Relung hatimu terluka
Kuingin kau tau bunda
Betapa ku mencintaimu lebih dari segalanya
Kumohon restu dalam langkahku
Bahagiaku seiring doamu
Bunda
Engkaulah muara kasih dan sayang
Apapun pasti kau lakukan
Untuk diriku yang kau saying
Baca Juga: NO DEBAT! Hari Ibu Itu Bukan Mother’s Day, Catat 5 Perbedaan Hari Ibu dan Mother’s Day
4. Surga di Telapak Kaki Ibu (Rita Sugiarto)
Cobalah anda renungkan
Betapa jasa seorang Ibu
Semenjak dia mengandung
Sehingga dewasalah sang putra
Cobalah coba renungkan
Supaya anda sadari
Padanya oh kepadanya
Semoga anda berbakti
Ibumu mempertaruhkan nyawa
Mengorbankan harta demi anak tercinta
Sungguh anda anak yang durhaka
Bila kepadanya tak membalas jasa
Tak membalas jasa
Baca Juga: REKOR! Inilah Manusia Terpendek Sedunia, Tingginya Cuma 65 Centimeter Lebih
Cobalah anda renungkan
Betapa jasa seorang Ibu
Semenjak dia mengandung
Sehingga dewasalah sang putra
Cobalah coba renungkan
Supaya anda sadari
Padanya oh kepadanya
Semoga anda berbakti
Baca Juga: Harga Emas Hari Ini Turun Tiga Ribu, Lihat Rincian Harga Emas Hari Ini Selengkapnya
5. Ibu (Lesti Kejora)
Sebening tetesan embun pagi
Secerah sinarnya Mentari
Bila ku tatap wajahmu ibu
Ada kehangatan di dalam hatiku
Air wudhu selalu membasahimu
Ayat suci selalu dikumandangkan
Suara lembut penuh keluh dan kesah
Berdoa untuk putra putrinya
Oh ibuku engkaulah Wanita
Yang ku cinta selama hidupku
Maafkan anakmu bila ada salah
Pengorbananmu tanpa balas jasa
Baca Juga: No Gosip! Nathalie Holscher Dilamar Faris, Kado Istimewa Ulang Tahun
Ya Allah ampuni dosanya
Sayangilah seperti menyayangiku
Berilah ia kebahagiaan
Di dunia juga di akhirat
Air wudhu selalu membasahimu
Ayat suci selalu dikumandangkan
Suara lembut penuh keluh dan kesah
Berdoa untuk putra putrinya
Oh ibuku engkaulah Wanita
Yang ku cinta selama hidupku
Maafkan anakmu bila ada salah
Pengorbananmu tanpa balas jasa
Baca Juga: 10 Drakor Terbaik 2022, Salah Satunya Drama Korea Favoritmu (Part 2)
Ya Allah ampuni dosanya
Sayangilah seperti menyayangiku
Berilah ia kebahagiaan
Di dunia juga di akhirat
Di dunia juga di akhirat
Di dunia juga di akhirat
Di dunia juga di akhirat
Di dunia juga di akhirat
Demikian bagian kedua dari 5 lirik lagu dangdut syahdu sebagai tanda ucapan selamat Hari Ibu (habis)...
Sentimen: positif (100%)