Sentimen
Positif (57%)
21 Nov 2022 : 05.40
Informasi Tambahan

Event: Muktamar Muhammadiyah ke-48

Kab/Kota: Jati, Solo

Partai Terkait

Hadiri Muktamar Muhammadiyah ke-48 di Solo, Jokowi Naik Mobil Listrik

21 Nov 2022 : 12.40 Views 1

Jitunews.com Jitunews.com Jenis Media: Nasional

Hadiri Muktamar Muhammadiyah ke-48 di Solo, Jokowi Naik Mobil Listrik

19 November 2022 10:32 WIB

Jokowi satu mobil dengan Menko PMK Muhadjir Effendy.

Jokowi dan Muhadjir Effendy menaiki mobil listrik saat menghadiri Muktamar Muhammadiyah ke-48 di Stadion Manahan, Sabtu (19/11). (Dok. Pemkot Solo)

JAKARTA, JITUNEWS.COM — Presiden Joko Widodo (Jokowi) menghadiri Muktamar ke-48 Muhammadiyah dan Aisyiyah di Stadion Manahan, Sabtu (19/11).

Jokowi memasuki kawasan stadion sekitar pukul 08.00 WIB menggunakan mobil listrik. Orang nomor satu RI itu satu mobil dengan Menko PMK Muhadjir Effendy.

Mobil listrik itu diketahui merupakan buatan SMK Muhammadiyah 7 Gondanglegi.

Sindir Rocky Gerung, Ruhut PDIP: Orang yang Minta IKN Dibatalkan Hanya Orang Dungu

Muhadjir terlihat berada di depan, samping pengemudi. Sementara Jokowi tepat di belakang Muhadjir.

Di belakang mobil yang dinaiki Jokowi, menyusul para pejabat daerah dan petinggi Muhammadiyah.

Jokowi dan Muhadjir disambut para pejabat Muhammadiyah begitu sampai di pintu masuk VVIP. Para penyambut itu di antaranya Ketum PP Muhammadiyah, Haedar Nashir, Menko Polhukam Mahfud Md, Menhan Prabowo Subianto, dan Kapolri Listyo Sigit Prabowo.

Kharisma Jati Pria Diduga Hina Ibu Negara Minta Maaf ke Keluarga Besar Presiden, Tapi Tidak untuk Fanatik Rezim

Sentimen: positif (57.1%)