Sentimen
Negatif (66%)
31 Okt 2022 : 19.35

WNA dapat Tinggal 10 Tahun, Kajian Politik Merah Putih: Berbahaya, dapat Dimanfaatkan Menjelang Pilpres 2024!

31 Okt 2022 : 19.35 Views 3

Keuangan News Keuangan News Jenis Media: Nasional

WNA dapat Tinggal 10 Tahun, Kajian Politik Merah Putih: Berbahaya, dapat Dimanfaatkan Menjelang Pilpres 2024!

KNews.id- Kebijakan second home visa alias visa rumah kedua yang diperuntukkan untuk Warna Negara Asing (WNA) atau eks Warga Negara Indonesia (WNI) sangat berbahaya terutama menjelang pemilihan presiden (pilpres) 2024.

“Selama 10 tahun mendapatkan second home visa, sangat mungkin dimanfaatkan untuk kepentingan ekonomi dan politik khususnya jelang Pilpres 2024,” kata Koordinator Kajian Politik Merah Putih Sutoyo Abadi kepada suaranasional, Sabtu (29/10).

Kata Sutoyo, WNA bisa tinggal 10 tahun, kemungkinan akan dimanfaatkan lebih dalam China untuk kepentingan yang lebih luas baik aspek ekonomi atau politik untuk mengendalikan Indonesia.

“Terbitnya visa tersebut menjadi pembenaran isu serbuan warga China bisa mencapai ratusan juga orang, mengingat penduduk China mencapai 1,4 miliar,” jelasnya.

Sentimen: negatif (66.7%)