Doddy Rahadi
Informasi Umum
- Jabatan: Kepala Badan Penelitian dan Pengembangan Industri (BPPI)
- Tempat & Tanggal Lahir: Jakarta, 19 Juli 1966
Karir
- Tidak ada data karir.
Pendidikan
- Tidak ada data pendidikan.
Detail Tokoh
Lahir di Jakarta 1966, Doddy Rahadi terpilih untuk menjabat sebagai Kepala Badan Penelitian dan Pengembangan Industri pada tanggal 08 Mei 2020. Doddy Rahadi pernah menjabat sebagai Direktur Jenderal Ketahanan, Perwilayahan dan Akses Industri Internasional sejak Juni 2019, sebagai Sekretaris Ditjen Industri Logam, Mesin, Alat Transportasi, dan Elektronika (2018 – 2019), sebagai Direktur Industri Logam (2016 – 2018) , sebagai Atase Perindustrian Tokyo (2014 – 2016) dan Kepala Bidang Hubungan Antar Lembaga di Pusat Komunikasi Publik (2011 – 2014). Menyelesaikan pendidikan dan memperoleh gelar Sarjana Teknik Mesin dari Institut Teknologi Bandung (1991). Melanjutkan pendidikannya di Program Pascasarjana Magister Teknik dan Manajemen Industri Institut Teknologi Bandung (2002). Setelah itu ia mendapatkan gelar Doktor Manajemen dari Universitas Padjajaran (2017). Selama berkarir, Doddy Rahadi memperoleh penghargaan Satyalancana Karya Satya XX Tahun oleh Kementerian Sekretariat Negara, Republik Indonesia pada tahun 2018.
Berita Terkait
No | Judul | Tanggal | Media | Action |
---|---|---|---|---|
1 | BCA Hadirkan Indonesia Knowledge Forum 2023, Usung Tema Eco-Creation & Dukung Ekonomi Berkelanjutan Selasa, 10/10/2023, 21:15 WIB | 11/10/2023 | Wartaekonomi.co.id | Lihat Berita |
2 | Menperin Terbitkan SE Pengendalian Emisi Gas Buang Sektor Industri di Jabodetabek | 31/8/2023 | abadikini.com | Lihat Berita |
3 | Lewat Teknologi Sederhana dan Tepat Guna, Kemenperin Dorong IKM Tekstil Naik Kelas Senin, 07/08/2023, 14:50 WIB | 7/8/2023 | Wartaekonomi.co.id | Lihat Berita |
4 | Kemeperin Dorong Pemerataan Pembangunan Industri di Indonesia Minggu, 06/08/2023, 16:04 WIB | 6/8/2023 | Wartaekonomi.co.id | Lihat Berita |
5 | Program Dapati Kemenperin dukung IKM tekstil terapkan teknologi hijau | 5/8/2023 | Elshinta.com | Lihat Berita |