Syafrin Liputo
Informasi Umum
- Jabatan: Kepala Dinas Perhubungan Provinsi DKI Jakarta (2019-Sekarang)
- Tempat & Tanggal Lahir: ---
Karir
- Tidak ada data karir.
Pendidikan
- Tidak ada data pendidikan.
Detail Tokoh
Dr. Syafrin Liputo, ATD. MT. dilantik menjadi kepala Dinas Perhubungan (Dishub) DKI Jakarta, Senin (8/7/2019). Syafrin memang banyak berkecimpung di bidang transportasi. Syafrin menyampaikan, ia pertama kali berkarir sebagai aparatur sipil negara (ASN) Dishub DKI pada 1997. Ia pernah menjabat sebagai kepala bidang pengendali operasi (dalops) dan kepala bidang angkutan darat di Dishub DKI. Pada 2016, Syafrin melanjutkan karirnya di Badan Pengelola Transportasi Jabodetabek (BPTJ) Kementerian Perhubungan (Kemenhub). Setelah itu, Syafrin melanjutkan karirnya sebagai kasubdit angkutan orang di Direktorat Jenderal Perhubungan Darat Kemenhub pada 2017. Ia kemudian dipercaya menjadi kepala Balai Pengelola Transportasi Darat Wilayah XIII Provinsi Nusa Tenggara Timur pada Januari 2019.
Berita Terkait
No | Judul | Tanggal | Media | Action |
---|---|---|---|---|
251 | Tiket Berbasis Akun di TransJ Cs Disebut untuk Naikkan Tarif, Ini Kata Pakar | 28/9/2023 | Keuangan News | Lihat Berita |
252 | Meski Ibu Kota Negara Pindah ke IKN, Jakarta Diprediksi Bakal Tetap Padat dan Ramai | 27/9/2023 | Antvklik.com | Lihat Berita |
253 | Kurangi Kemacetan, DTKJ Mendorong LRT Jakarta sampai Dukuh Atas | 27/9/2023 | Rmol.id | Lihat Berita |
254 | Heru Budi Kukuhkan 19 Anggota DTKJ, Upaya Pemprov DKI Atasi Kemacetan | 26/9/2023 | Merahputih.com | Lihat Berita |
255 | Wacana Tiket Berbasis Akun, Dishub DKI Sebut untuk Cegah Penumpang Kehilangan Saldo | 26/9/2023 | Merahputih.com | Lihat Berita |