Carlos García Cantarero

Informasi Umum

  • Jabatan: Pelatih dan Manajer Sepak Bola Puerto Riko
  • Tempat & Tanggal Lahir: Madrid, Spanyol, 4 November 1961

Karir

  • 1. Pelatih dan Manajer Sepak Bola Puerto Riko

Pendidikan

  • Tidak ada data pendidikan.

Detail Tokoh

Carlos García Cantarero adalah seorang manajer sepak bola Spanyol dan mantan pemain yang saat ini menjadi pelatih kepala tim sepak bola nasional Puerto Riko. Dia baru saja bekerja sebagai manajer C.D. Victoria di Honduras serta merupakan manajer Atlético Madrid, Elche CF dan Torrellano CF. Cantatero pernah menjadi juru taktik Atletico Madrid pada musim 2001 setelah promosi dari Atletivo B. Pria kelahiran Madrid 4 November 1961 tersebut merupakan pelatih berkualitas dan cukup menguasai karakteristik sepak bola Spanyol maupun Amerika Tengah.

Berita Terkait

Tidak ada berita terkait tokoh ini.