Irvan Rivano Muchtar

Informasi Umum

  • Jabatan: Bupati Cianjur (2016-2021)
  • Tempat & Tanggal Lahir: Cianjur, 27 Agustus 1980

Karir

  • 1. Bupati Cianjur (2016-2021)
  • 2. SD NegeriCikalongkulon 1
  • 3. SMP Negeri I Cianjur
  • 4. SMU Negeri 20 Bandung
  • 5. S1 UNPAD Bandung
  • 6. S1 UNSUR Cianjur
  • 7. S2 UNPAS Bandung

Pendidikan

  • Tidak ada data pendidikan.

Detail Tokoh

Irvan Rivano Muchtar merupakan seorang politikus Indonesia, dia menjabat sebagai Bupati di wilayah Cianjur untuk periode 2016 hingga 2021.Pria kelahiran Cianjur, 27 Agustus 1980 ini memulai kariernya di dunia politik dengan menjabat sebagai Anggota DPRD Kabupaten Cianjur pada tahun 2009-2012. Kemudian menjadi anggota DPRD Provinsi Jawa Barat pada tahun 2014. Irvan juga pernah menjabat sebagai Ketua KNPI Cianjur periode 2006-2009, Ketua Karang Taruna CIanjur 2011-2016.Irva juga pernah menjabat sebagai Ketua PSSI Cianjur sejak tahun. Selain itu, dia juga aktif juga sebagai Ketua Perbakin Cianjur sejak tahun 2014, hingga sekarang Irvan masih menjabat sebagai Ketua PSSI dan Ketua Perbakin Cianjur.Pria ini pada awalnya merupakan politisi dari Partai Golkar, kemudian dia memutuskan untuk pindah haluan ke Partai NasDem bersutan Surya Paloh. Irvan juga merupakan anak dari Bupati Cianjur sebelumnya yaitu, Tjetjep Muchtar Soleh yang menjabat selama 10 tahun, sejak 2006 hingga 2016.Namun, Irvan tersandung kasus korupsi dana pendidikan yang seharusnya digunakan untuk membangun fasilitas sekolah. Irvan ditetapkan sebagai tersangka kasus korupsi bersama tiga orang lainnya yaitu Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Cianjur Cecep Sobandi dan Kepala Bidang SMP Dinas Pendidikan Rosidin. Kemudian, Tubagus Cepy Sethiady yang merupakan kakak ipar Irvan.