Margo Yuwono

Kepala Badan Pusat Statistik (BPS)

Blitar, 5 Juni 1963

  • Kepala Badan Pusat Statistik (BPS)
  • Institut Pertanian Bogor (IPB)

Margo Yuwono resmi menduduki jabatan baru sebagai Kepala Badan Pusat Statistik (BPS) mulai hari ini, Jumat (25/6). Ia menggantikan Suhariyanto yang telah memasuki masa pensiun. Penunjukkan Margo tertuang dalam Keputusan Presiden (Keppres) Nomor 79/TPA/2021 tentang Pemberhentian dari Jabatan Pimpinan Tinggi Utama . Beberapa jabatan penting pernah didudukinya, seperti Direktur Direktorat Analisis dan Pengembangan Statistik BPS pada 2014-2016. Lalu, Kepala BPS Provinsi Jawa Tengah pada 2016-2018. Kemudian, Deputi Bidang Statisik Sosial BPS pada 2018-2020. Terakhir, Sekretaris Utama BPS pada 2018-2021 sebelum akhirnya naik jabatan jadi Kepala BPS. Karir di bidang statistika memang sudah dirancang pria kelahiran Blitar, 5 Juni 1963 ini, sejak memulai pendidikan selepas SMA. Ia menempuh pendidikan D3 di Akademi Ilmu Statistik Jakarta pada 1986. Selanjutnya, ia meneruskan gelar D3 menjadi sarjana, master, hingga doktor di Institut Pertanian Bogor (IPB). Seluruh gelar pendidikan tingginya berfokus pada ekonomi pembangunan.

Berita Terkait
Tanggal Judul Media
18 July 2022 16:59:07 Ekspor Produk Perikanan Naik 10 Persen Dampak Pengendalian Covid-19 Membaik liputan6.com 2022-07-18 16:59:07
18 July 2022 07:38:46 Ancaman Resesi Global, Seberapa Kuat Indonesia Bertahan Kali Ini? tirto.id 2022-07-18 07:38:46
16 July 2022 16:01:10 Surplus Neraca Dagang Belum Cukup untuk Memperkokoh Otot Rupiah kontan.co.id 2022-07-16 16:01:10
16 July 2022 08:02:49 26 Juta Warga Masih Miskin, Tolong, Tolong! rm.id 2022-07-16 08:02:49
16 July 2022 07:01:09 Neraca Perdagangan Juni 2022 Melesat Berkat Ekspor CPO kontan.co.id 2022-07-16 07:01:09
15 July 2022 22:31:51 BPS Catat Ekspor Indonesia Bulan Juni Meningkat rri.co.id 2022-07-15 22:31:51
15 July 2022 21:01:28 BPS: Pemulihan Ekonomi Indonesia Dibayangi Kenaikan Harga Komoditas kontan.co.id 2022-07-15 21:01:28
15 July 2022 21:01:13 Ekonom Memperkirakan Tren Penurunan Kemiskinan Masih Berlanjut di Akhir Tahun Nanti kontan.co.id 2022-07-15 21:01:13
15 July 2022 19:37:00 BPS Umumkan Penurunan Kemiskinan di Indonesia: 1,38 Juta Rakyat Kini Tak Lagi Melarat pikiran-rakyat.com 2022-07-15 19:37:00
15 July 2022 17:01:58 Neraca Perdagangan Semester I-2022 Surplus US$ 24,89 Miliar, Tertinggi dalam Sejarah kontan.co.id 2022-07-15 17:01:58