Syarif Fasha

Wali Kota Jambi ke-11 periode 2013-2018 dan periode 2018-2023

lahir di Plaju, Palembang, Sumatra Selatan, 12 Mei 1968

  • Wali Kota Jambi ke-11 periode 2013-2018 dan periode 2018-2023
  • Wakil Ketua DPD Golkar Prov. Jambi Bidang Pemuda dan Olahraga
  • Ketua AMPG ( Angkatan Muda Partai Golkar ) Provinsi Jambi.
  • S3 IPDN (Institut Pemerintahan Dalam Negeri) (2017), gelar DR
  • S2 Universitas Jambi (2005-2008)
  • S1 Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Jambi (2002-2005)

DR. H. Syarif Fasha, M.E. (lahir di Plaju, Palembang, Sumatra Selatan, 12 Mei 1968; umur 51 tahun) adalah Wali Kota Jambi ke-11 periode 2013-2018 dan periode 2018-2023 Karier Pribadi Berawal pada tahun 1991, Syarif Fasha mendapatkan tugas sebagai Supervisor Engeneering Konsultan IPJK di Kabupaten Kerinci. Tahun 1992 sampai dengan 1997 dia mendapatkan kenaikan jabatan untuk mengawasi semua projek IPJL se-Kabpuaten Tanjung Jabung[1]. Sejak tahun 1998 sampai dengan sekarang, beliau mendirikan sejumlah perusahaan yang tergabung dalam Group "PERSADA GROUP" yang bergerak di bidang Jasa Konstruksi, Jasa Travel, Properti, Perdagangan, Perhotelan, Perkebunan, Pertambangan, Rental Alat Berat Pendidikan SD Pertamina IX Palembang (1975-1981) SMP Negeri 16 Palembang (1981-1984) SMA Methodist II Palembang (1984-1987) D3 Politeknik Universitas Sriwijaya Palembang (1987-1990) S1 Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Jambi (2002-2005) S2 Universitas Jambi (2005-2008) S3 IPDN (Institut Pemerintahan Dalam Negeri) (2017), gelar DR. Pengalaman Organisasi Ketua Umum GAPEKNAS (Gabungan Pengusaha Kontraktor Nasional) Provinsi Jambi (2002-Sekarang). Ketua Umum ATAKI (Asosiasi Tenaga Ahli Konstruksi) Provinsi Jambi (2000). Ketua Kadin Provinsi Jambi (Bidang Organisasi). Ketua Pengprov GOLF Indonesia Jambi. Ketua AMPG ( Angkatan Muda Partai Golkar ) Provinsi Jambi. Wakil Ketua DPD Golkar Prov. Jambi Bidang Pemuda dan Olahraga.

Berita Terkait
Tanggal Judul Media
16 June 2022 19:04:51 Deretan Tokoh Eksternal yang Diusulkan sebagai Capres 2024 di Rakernas NasDem tempo.co 2022-06-16 19:04:51
16 June 2022 18:48:23 Selalu Dukung Figur dengan Elektabilitas Tinggi, NasDem Pilih Anies atau Ganjar untuk Capres 2024? suara.com 2022-06-16 18:48:23
16 June 2022 18:41:50 Daftar Lengkap : 32 DPW Nasdem Pilih Anies Baswedan Capres 2024, 29 DPW Pilih Ganjar Pranowo pojoksatu.id 2022-06-16 18:41:50
16 June 2022 15:19:13 Daftar Capres Rekomendasi 34 DPW NasDem di Rakernas, Anies sampai Ganjar merahputih.com 2022-06-16 15:19:13
16 June 2022 15:01:15 Ini Usulan Capres DPW Nasdem untuk Pilpres 2024, Ada Ganjar, Anies, Khofifah dll kontan.co.id 2022-06-16 15:01:15
16 June 2022 14:29:52 Jadi Kandidat Capres Pilihan DPW NasDem, Ganjar: Terima Kasih dapat Kehormatan Itu merdeka.com 2022-06-16 14:29:52
16 June 2022 13:48:23 DPW NasDem di 34 Provinsi Beri Rekomendasi Nama Capres, Ada Nama Anies, Ganjar hingga Panglima TNI Andika Perkasa suara.com 2022-06-16 13:48:23
16 June 2022 13:29:42 Daftar Kandidat Capres Diusulkan 34 DPW NasDem: Prabowo dan AHY Tak Ada merdeka.com 2022-06-16 13:29:42
15 June 2022 18:10:21 Wali Kota Pastikan Hewan Ternak Masuk Jambi Aman dari PMK medcom.id 2022-06-15 18:10:21
09 June 2022 12:08:59 NasDem Targetkan 4 Kursi DPRD di Sarolangun medcom.id 2022-06-09 12:08:59