Fachrul Razi

Menteri Kementerian Agama RI (2019-2024)

Lahir: Banda Aceh, Kota Banda Aceh, Aceh, Indonesia, 26 Juli 1947

  • Asisten Operasi KASUM ABRI (1997-1998)
  • Kepala Staf Umum ABRI (1998-1999)
  • Sekertaris Jenderal Departemen Pertahanan (1999)
  • Wakil Panglima TNI (1999-2000)
  • Menteri Kementrian Agama (2019-2024)
  • Menteri Kementerian Agama RI (2019-2024)
  • Akademi Militer (1970)

Jenderal TNI (Purn) Fachrul Razi adalah salah satu tokoh militer Indonesia. Fachrul Razi, lulusan Akademi Militer 1970 ini berpengalaman dalam bidang infanteri. Jabatan terakhir Jenderal bintang empat ini adalah Wakil Panglima TNI. Fachrul Razi tercatat pernah menjabat beberapa posisi penting di dunia kemiliteran, salah satu diantaranya adalah sebagai Gubernur Akademi Militer pada tahun 1996 hingga tahun 1997, Kepala Staf Umum ABRI (1999), dan Sekertaris Jenderal Departemen Pertahanan (1999).Pada 23 Oktober 2019, Presiden Joko Widodo menunjuk Fachrul Razi sebagai Menteri Agama dalam Kabinet Indonesia Maju untuk periode 2019-2024.

Berita Terkait
Tanggal Judul Media
02 May 2024 05:30:00 Arab Saudi Terbitkan Smart Card untuk Jemaah Haji Mulai Tahun Ini, Apa Itu? tempo.co 2024-05-02 05:30:00
01 May 2024 23:10:15 Stafsus Menteri Agama Minta Humas Kemenag Makin Kreatif dan Optimalkan Media Sosial suaramerdeka.com 2024-05-01 23:10:15
01 May 2024 22:04:09 Menag Yaqut Sebut Ibadah Haji Tak Sah jika Pakai Visa Tak Resmi pikiran-rakyat.com 2024-05-01 22:04:09
01 May 2024 13:35:53 Indosat Berdayakan Indonesia dengan AI, Catat Pertumbuhan Kinerja Keuangan Cemerlang suaramerdeka.com 2024-05-01 13:35:53
01 May 2024 11:35:03 Reaksi DPR Soal Arab Saudi Izinkan Pemegang Semua Jenis Visa Lakukan Umrah tempo.co 2024-05-01 11:35:03
01 May 2024 08:53:41 Bertemu Menteri Haji dan Umroh Arab Saudi, Wapres Ma'ruf Amin Bahas Layanan Fast Track Haji ayobandung.com 2024-05-01 08:53:41
30 April 2024 21:20:32 Setelah Maarten Paes Jadi WNI, Calvin Verdonk dan Jens Raven Dalam Proses Naturalisasi, Sudah Salaman dengan Erick Thohir suaramerdeka.com 2024-04-30 21:20:32
30 April 2024 06:40:24 Penyelenggaraan Haji Tahun Ini Harus Lebih Baik dari Sebelumnya medcom.id 2024-04-30 06:40:24
30 April 2024 03:33:21 Menag Minta Ibadah Haji 2024 Lebih Baik koran-jakarta.com 2024-04-30 03:33:21
29 April 2024 14:17:05 Apakah Hari Pendidikan Nasional Tanggal 2 Mei Libur? Simak Penjelasannya medcom.id 2024-04-29 14:17:05