Gubernur Sumbar buka ruang mediasi penyelesaian konflik agraria
3 Agu 2023 : 06.32
Views 9
Antaranews.com Jenis Media: Nasional
ANTARA - Warga Nagari Air Bangis, Kabupaten Pasaman Barat, kembali mendatangi Kantor Gubernur Sumatera Barat guna untuk melanjutkan aksi meminta usulan proyek strategis nasional (PSN) kilang minyak dan petrokimia ke Kementerian Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi pada 2021 dicabut. Gubernur Mahyeldi Ansharullah, Rabu (2/8), membuka ruang mediasi, namun menegaskan bahwa lahan yang akan digunakan adalah milik negara. (Fandi Saputra/Soni Namura/Nusantara Mulkan)
Sentimen: positif (57.1%)