10 Lagu Barat Terbaru Paling Hits dan Populer 2023
Detik.com Jenis Media: Hiburan
Jakarta -
Di tahun 2023 ini, ada banyak lagu barat terbaru yang bisa kamu nikmati. Di bawah ini ada sederet lagu barat yang masuk dalam tangga lagu paling hits dan populer internasional hingga Juni 2023.
Lagu Barat Terbaru 2023
Berikut ini 10 lagu barat terbaru 2023 yang enak didengar. Ada nama-nama Colbie Caillat, Ed Sheeran, Charlie Puth, hingga Meghan Trainor.
1. Pretend - Colbie Caillat
Lagu Pretend dari Colbie Caillat ini berkisah tentang seseorang yang ingin mengenang masa indah bersama kekasih dengan cara berpura-pura tak pernah berpisah.
"Let's pretend we never broke up
Pretend we didn't do it all wrong
Let's act as if we didn't quit
And when it got hard, we held on
Let's pretend you gave it your all
Pretend I didn't need more"
2. Cool - Daniel Caesar
Melalui lagu Cool, Daniel Caesar menceritakan seseorang yang berusaha mendapatkan kedamaian hidup dengan cara melakukan sesuatu yang nyaman buatmu.
"Sometimes I get too excited, stars behind my eyelids
Sometimes I'm nodding in agreement, I don't agree they see it
Play it cool Do a favor just for you
Cool Be colder just for you"
3. Say Yes To Heaven - Lana Del Rey
Lagu Say Yes To Heaven milik Lana Del Rey menggambarkan seseorang yang berusaha memiliki ketenangan hati untuk merasakan kedamaian hidup. Dia tak terpengaruh orang lain untuk merasakan kebahagiaan.
"If you dance, I'll dance
And if you don't, I'll dance anyway
Give peace a chance
Let the fear you have fall away"
4. Mourning - Post Malone
Mourning berarti berkabung. Lagu ini bercerita tentang seseorang yang tidak ingin terbangun setelah pesta berakhir. Di saat itulah yang disebut mourning.
"Don't want to sober up
The sun is killing my buzz, that's why they call it mourning
Thought I was strong enough
Threw my bottle at the sky, said, 'God that's a warning'"
5. Wish You The Best - Lewis Capaldi
Lagu sedih Lewis Capaldi ini berjudul Wish You The Best. Lagu ini bercerita tentang seseorang yang masih merindukan mantan kekasihnya. Dia mungkin bisa berkata dia baik-baik saja, padahal dia tidak bisa menjalani hidup tanpa kekasihnya.
"I wanna say, 'I miss the green in your eyes'
And when I said we could be friends, guess I lied
I wanna say, 'I wish that you never left'
Oh, but instead, 'I only wish you the best'
I wanna say, 'Without you, everything's wrong'"
6. All Mine - Kali Uchis
All Mine menceritakan kebahagiaan pasangan kekasih yang menjalani waktu hanya berdua tanpa ada yang mengganggu.
"I guess there's just no turning back (Now)
But I wouldn't even in a time machine
So, go and tell everyone you know (Hah-hah-hah)
That you're all mine, mine, mine, mine, mine
All mine, that's all me
Every time I see you smile, that's all me
And if they thought they had a chance, I'm sorry
But there just ain't no way in hell, that's all mine, all me"
7. Boat - Ed Sheeran
Lagu Boat milik Ed Sheeran ini menggambarkan sebuah perahu yang tidak gentar dihantam ombak. Lirik ini menggambarkan seseorang harus menjadi tangguh meski menghadapi berbagai kesulitan.
"The more that I love the less that I feel
The times that I jumped never were real
They say that all scars will heal but I know
Maybe I won't
But the waves won't break my boat"
8. That's Not How This Works - Charlie Puth
Lagu That's Not How This Works menyampaikan seseorang yang dengan mudahnya kembali kepada mantan kekasihnya, padahal dia sendiri yang telah meninggalkan. Charlie Puth menyampaikan bahwa bukan seperti itu cara kerjanya.
"You can't say you hate me, then call me when you're hurt
Baby, you know that's not how this works, no
That's not how this works
You can't walk away, then come back to what we were
Baby, you know that's not how this works"
9. Mother - Meghan Trainor
Lagu Mother milik Meghan Trainor ini memiliki tema yang berbeda. Lagu ini bercerita tentang kehidupan rumah tangga seorang ibu yang harus mengurus anak-anak. Hal ini terkadang memusingkan karena tingkah anak-anak yang sering tak bisa diatur.
"I am your mother (I am your mother)
You listen to me (you listen to me)
Stop all that mansplainin', no one's listening
Tell me who gave you the permission to speak?
I am your mother (I am your mother)
You listen to me"
10. Happy - NF
Lagu Happy dari NF ini menceritakan seseorang yang merasa lebih nyaman dalam penderitaannya. Bahkan dia tak tahu apa jadinya jika dia bahagia.
"Livin' in my agony
Watching my self-esteem
Go up in flames acting
Like I don't
Care what anyone else thinks
When I know truthfully
That that's the furthest thing
From how I
Feel but I'm too proud to open up and ask ya
To pick me up and pull me out this hole I'm trapped in
The truth is, I need help, but I just can't imagine
Who I'd be if I was happy"
Itulah tadi 10 lagu barat terbaru yang paling hits dan populer hingga Juni 2023. Jangan lupa masukkan di playlist kamu, ya!
Simak Video "Ed Sheeran Kecam Saksi Ahli di Sidang Dugaan Pelanggaran Hak Cipta Lagu"
[-]
(bai/row)
Sentimen: positif (100%)