Sentimen
Positif (33%)
4 Apr 2023 : 23.00
Informasi Tambahan

Event: Piala Dunia U-20 2021

Beda dengan Peru, Zainudin Amali Tegaskan Pembatalan Piala Dunia U-20 2023 di Indonesia Bukan Gara-Gara Infrastruktur

Liputan6.com Liputan6.com Jenis Media: Bola

4 Apr 2023 : 23.00
Beda dengan Peru, Zainudin Amali Tegaskan Pembatalan Piala Dunia U-20 2023 di Indonesia Bukan Gara-Gara Infrastruktur

Sekadar informasi, Erick Thohir saat ini tengah menjalani misi bertemu dengan FIFA di Eropa. Sosok yang juga menjabat sebagai Menteri BUMN itu bertolak ke benua biru pada Senin (3/4/2023) malam guna menjalin komunikasi dengan federasi sepak bola dunia.

Menurut Amali, pertemuan Erick dan FIFA dilakukan demi menghindarkan Indonesia dari sanksi pasca pencabutan status sebagai tuan rumah Piala Dunia U-20 2023. Langkah ini juga merupakan perealisasian dari instruksi Presiden Jokowi beberapa waktu lalu.

“Kita ini menunggu saja, kita berharap Pak Erick bisa menjalankan misi dan penugasan dari Presiden waktu dipanggil minggu lalu. Tugas utamanya adalah bagaimana agar kita tak kena sanksi,” tutur Amali.

“Kalau kena, ya tidak berat. Kan ada level sanksinya, kita (harapkan) seringan-ringannya,” tandas eks Menteri Pemuda dan Olahraga itu.

Sentimen: positif (33.3%)