Sentimen
Positif (64%)
28 Des 2022 : 06.30
Informasi Tambahan

BUMN: Perum BULOG

Tokoh Terkait

Top 3: Mendag Tak Percaya Indonesia Surplus Beras 7 Juta Ton

28 Des 2022 : 13.30 Views 1

Liputan6.com Liputan6.com Jenis Media: Ekonomi

Top 3: Mendag Tak Percaya Indonesia Surplus Beras 7 Juta Ton

Liputan6.com, Jakarta Stok beras Indonesia menuai polemik dalam beberapa waktu terakhir. Pasalnya ada data yang berbeda soal stok beras di Tanah Air.

Hal ini punya menjadi sorotan Menteri Perdagangan (Mendag) Zulkifli Hasan. Sebelumnya, muncul data yang menyebut jika surplus beras Indonesia mencapai 7 juta ton. Namun, dia mengaku tidak percaya dengan data tersebut.

Surplusnya itu tidak sedikit, 7 juta, walaupun dalam hati saya tidak percaya. Tapi karena datanya BPS surplus 7 juta, maka saya menolak impor beras," kata dia..

Artikel mengenai surplus beras Indonesia ini menjadi salah satu artikel yang banyak dibaca. Selain itu masih ada beberapa artikel lain yang layak untuk disimak.

Lengkapnya, berikut ini tiga artikel terpopuler di kanal bisnis Liputan6.com pada Rabu 29 Desember 2022:

1. Data Beras Indonesia Surplus 7 Juta Ton, Mendag: Saya Tak Percaya

Menteri Perdagangan (Mendag) Zulkifli Hasan menyoroti polemik beras yang sempat terjadi. Seperti diketahui, Menteri Pertanian (Mentan) mengklaim produksi beras surplus 7 juta ton.

Sementara Perum Bulog menghitung, stok cadangan beras pemerintah (CBP) hanya tersisa maksimal sekitar 300 ribu ton pada akhir tahun bila tidak dilakukan impor.

Baca artikel selengkapnya di sini

Harga bahan pokok di Ibu Kota merangkak naik. Seperti di Pasar Santa, Jakarta Selatan, harga beras terpantau naik Rp 1000 per kg. Namun harga minyak goreng dan telur justru turun.

Sentimen: positif (64%)