Sentimen
Informasi Tambahan
Kab/Kota: Brebes
Tokoh Terkait
Lord Rangga Mantan Petinggi Sunda Empire Meninggal Dunia di Brebes
Tribunnews.com Jenis Media: Metropolitan
WARTAKOTALIVE.COM, JAKARTA - Lord Rangga yang dikenal sebagai mantan petinggi Sunda Empire meninggal dunia, Rabu (7/12/2022).
Lord Rangga meninggal dunia di RS Mutiara Bunda, Brebes, Jawa Tengah.
Kabar meninggal Lord Rangga yang dijuluki sebagai Ki Ageng Rangga Sasana ini disampaikan keluarganya.
Baca juga: Vicky Prasetyo Menantang Razman Nasution, Lord Rangga dan Doddy Sudrajat Bertarung Tinju, Settingan?
Baca juga: Jadi Manajer Persab Brebes, Lord Rangga eks Petinggi Sunda Empire Optimistis Bawa Tim Itu ke Liga 1
"Innalillahi wa Inna ilaihi Rajiun telah meninggal dunia Ki Ageng Rangga Sasana pukul 05.30 WIB," tulis kabar duka yang diterima wartawan, Rabu pagi.
"Mohon doa, semoga beliau husnul khatimah," lanjut kabar tersebut.
Di unggahan terakhirnya di Instagram, warganet menuliskan pesan belasungkawa untuk Lord Rangga.
Baca juga: Petinggi Sunda Empire Rangga Sasana Sekarang Sudah Bertobat, Ingin Menulis Buku Soal Nasionalisme
Baca juga: ROY Suryo Ungkap Petinggi Sunda Empire Rangga Sasana Masih Jomblo, Ini Nama Aslinya
Lord Rangga dikenal setelah mengaku menjadi petinggi Sunda Empire di sebuah acara televisi swasta.
Jauh sebelum terkenal, Rangga Sasana merupakan Ketua Dewan Bawang Merah Indonesia.
Ia juga menjabat sebagai Ketua Majelis Partai-Partai Rakyat Indonesia sejak tahun 1999. (m30)
Sentimen: negatif (87.7%)