Sentimen
Negatif (50%)
12 Okt 2024 : 15.02
Informasi Tambahan

Kab/Kota: Tangerang, Tebet, Tebet Barat

Kasus: covid-19

Video: Ditinggal Pedagang & Pembeli, Marak Pasar Sepi Bak Kuburan!

12 Okt 2024 : 22.02 Views 1

CNBCindonesia.com CNBCindonesia.com Jenis Media: News

Jakarta, CNBC Indonesia- Fenomena Pasar sepi ditinggal penjual dan pembeli kian ramai pasca pandemi covid-19.

Situasi sulit yang dihadapi oleh sejumlah pasar lantaran ditinggal pengunjung terpantau dari kamera CNBC Indonesia.

Seperti situasi yang ada di Pasar Kota Pondok Cabe, Tangerang Selatan, Banten yang terpantau hampir tidak ada satu orang pun pembeli dari luar yang datang untuk berbelanja.

Sejumlah pedagang menyebutkan pembeli yang datang merupakan warga komplek pusat perbelanjaan yang satu area dengan pasar ini.

Begitupula dengan Pasar Tebet Barat yang berada disalah satu kawasan elit Jakarta Selatan pada Jumat (11/10/2024) terpantau sepi dengan para pedagang yang tampak duduk menunggu pembeli

Pelemahan daya beli yang tercermin dari laju deflasi yang terjadi sejak Mei-September 2024 hingga maraknya penjualan baran secara online disebut sebagai salah satu penyebab sepinya aktivitas disejumlah pasar tradisional


Sentimen: negatif (50%)