Sentimen
Positif (98%)
16 Agu 2024 : 02.51
Informasi Tambahan

BUMN: Garuda Indonesia

Kab/Kota: Bogor

Kasus: korupsi

10 Ide Tema Kegiatan Lomba 17 Agustus 2024 yang Singkat dan Bermakna

16 Agu 2024 : 09.51 Views 1

Ayobogor.com Ayobogor.com Jenis Media: Regional

10 Ide Tema Kegiatan Lomba 17 Agustus 2024 yang Singkat dan Bermakna

AYOBOGOR.COM - HUT Kemerdekaan Republik Indonesia yang ke 79 tahun jatuh pada Sabtu, 17 Agustus 2024.

Tentu perayaan HUT RI ke 79 tahun ini menjadi peringatan yang sangat berkesan bagi masyarakat Indonesia.

Apalagi untuk pertama kalinya upacara peringatan HUT RI dilaksanakan di Istana Garuda, Kota Nusantara yang berlokasi di Pulau Kalimantan.

Dalam menyemarakkan HUT RI ke 79 tahun, umumnya masyarakat akan mengadakan kegiatan lomba di berbagai daerah.

Baca Juga: Wajib Dicoba! 6 Rekomendasi Warung Seblak Terenak di Bogor, Cek Alamat Lengkapnyadi Sini

Untuk mengadakan kegiatan lomba ini, tentunya panitia lomba akan mencari tema yang sangat menarik. Biasanya tema tersebut akan tertera di spanduk.

Bagi panitia yang masih bingung ingin mencari tema, artikel ini dapat kamu jadikan sebagai referensi.

Seperti dilansir AyoBogor.com dari berbagai sumber, inilah 10 ide tema kegiatan lomba 17 Agustus 2024 yang singkat dan bermakna.

1. HUT RI: Membangun Semangat Kemerdekaan dan Bersikap Solidaritas Demi Kepentingan Bersama.

2. Mari Kobarkan Semangat, Lumpuhkan Rasa Takut, dan Mulai Bergerak Demi Mewujudkan Cita-Cita Bangsa.

Baca Juga: Mulai Rp35 Ribu! 4 Rekomendasi Iga Bakar y ang Terkenal Enak di Wilayah Bogor Beserta Alamat Lengkapnya

3. Hari Kemerdekaan RI ke 79: Spirit Persatuan Dalam Membangun Bangsa.

4. Mariah Bersama-sama Perjuangkan Indonesia yang Adil dan Sejahtera.

5. Semangat Kemerdekaan Menjadi Cerminan Kehidupan Berbangsa dan Bernegara.

6. Sambut Kemerdekaan, Marilah Mengetatkan Tali Persaudaraan dan Perkuat Persatuan.

7. HUT RI ke 79 Tahun: Membangun Negeri, Mewujudkan Rakyat Bahagia dan Negara Kuat.

8. HUT RI ke 79: Bangkit Menuju Indonesia Maju dengan Senantiasa Menjunjung Nilai Pancasila.

9. Semangat Proklamasi Hari Kemerdekaan RI: Berani Berkorban demi Kepentingan Bangsa dan Negara.

Baca Juga: Kebab Shawarma, Sajian Kuliner Khas Timur Tengah di Bogor, Hadirkan Isian Daging Melimpah! Harganya Terjangkau

10. Hari Kemerdekaan RI 2024: Indonesia Hebat, Bangkit, Bebas Korupsi.***

Sentimen: positif (98.4%)