Sentimen
Informasi Tambahan
Event: Pilkada Serentak
Grup Musik: APRIL
Kab/Kota: Tangerang, Penjaringan
Partai Terkait
Tokoh Terkait
4 ASN Kota Tangerang Daftar Bacalon Pilkada 2024
Medcom.id Jenis Media: News
Tangerang: Empat Aparatur Sipil Negara (ASN) Kota Tangerang mendaftar sebagai bakal calon (balon) kepala daerah melalui PDI Perjuangan untuk Pilkada 2024. Keempat ASN yang mendaftar melalui PDIP yakni Kadis Pendidikan Kota Tangerang Jamaludin, Kadispora Kota Tangerang Kaonang, Kadis Kesehatan Kota Tangerang Sukarta, dan Kepala Pelaksana BPBD Kota Tangerang Maryono Hasan. Sedangkan balon lainnya berasal dari unsur kepemudaan dan profesional, seperti Erlangga Yudha Nugraha dan Helmy Halim. "Alhamdulillah sejak penjaringan berlangsung sudah 12 orang yang ambil Formulir," kata Panita Pelaksana pendaftaran dan Penjaringan Balon Wali Kota/Wakil Wali Kota DPC PDIP Kota Tangerang, Suparji, Selasa, 30 April 2024. Namun dari 12 orang yang daftar, baru tiga orang yang sudah mengembalikan formulir, yaitu Sukarta, Sachrudin dan Erlangga Yudha Nugraha. "Sampai pukul 17.00 WIb baru tiga orang, sepertinya yang lain menyusul," jelas Suparji.
Tangerang: Empat Aparatur Sipil Negara (ASN) Kota Tangerang mendaftar sebagai bakal calon (balon) kepala daerah melalui PDI Perjuangan untuk Pilkada 2024.Keempat ASN yang mendaftar melalui PDIP yakni Kadis Pendidikan Kota Tangerang Jamaludin, Kadispora Kota Tangerang Kaonang, Kadis Kesehatan Kota Tangerang Sukarta, dan Kepala Pelaksana BPBD Kota Tangerang Maryono Hasan.
Sedangkan balon lainnya berasal dari unsur kepemudaan dan profesional, seperti Erlangga Yudha Nugraha dan Helmy Halim.
"Alhamdulillah sejak penjaringan berlangsung sudah 12 orang yang ambil Formulir," kata Panita Pelaksana pendaftaran dan Penjaringan Balon Wali Kota/Wakil Wali Kota DPC PDIP Kota Tangerang, Suparji, Selasa, 30 April 2024.
Namun dari 12 orang yang daftar, baru tiga orang yang sudah mengembalikan formulir, yaitu Sukarta, Sachrudin dan Erlangga Yudha Nugraha. "Sampai pukul 17.00 WIb baru tiga orang, sepertinya yang lain menyusul," jelas Suparji.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
(DEN)
Sentimen: positif (76.2%)