Sentimen
Informasi Tambahan
Kab/Kota: Menteng
Tokoh Terkait
Presedium Indonesia Salus Populi Suprema Ekstra Esto
Keuangan News Jenis Media: Nasional
Oleh ; Damai Hari Lubis – Anggota Presedium Indonesia
KNews.id – Presedium Indonesia yang diketuai oleh aktivis 98 Faizal Assegaf dengan Ketua Dewan Pakar Ubeidillah Badrun, kemarin Jum’at, malam Pukul 21.00 di Cut Mutiah No. 18 Menteng, Jakarta Pusat, bertekad melakukan langkah politik ” menuju pemilu tanpa Jokowi “.
Dan tekad yang disampaikan pada forum dimaksud, mendapat dukungan secara bulat dari seluruh peserta rapat diskusi yang terdiri dari berbagai pimpinan elemen, yang sebagian besarnya termasuk unsur – unsur dari kelompok aktivis 98 dan para aktivis angkatan 90, lalu eksplisit menjadi buah keputusan
Adapun historis pembentukan ” Presedium Indonesia ” oleh karena fenomena kepemimpinan Jokowi menunjukan adanya gejala – gejala politik yang semakin dekat dengan suksesi kepemimpinan nasional, semakin berkesan ” ugal – ugalan “.
Sehingga kelompok masyarakat enerjik pro reformasi serta nalar sehat ini, ( presedium Indonesia ) sepakat menggunakan hak – hak konstitusi berdasarkan legal standing sebagai WNI yang tunduk dan patuhi amanah pasal 28 UUD. 1945 bahwasanya ” kedaulatan berada ditangan rakyat ” dan berkesamaan dengan adagium hukum, atau diktim politik ” Salus populi suprema ekstra esto ” atau keselamatan rakyat adalah hukum tertinggi “.
Dan terpenting gerakan ini melulu berdasarkan data empirik terkait kepemimpinan Jokowi, yang banyak melakukan pelanggaran hukum.
Oleh karenanya ” gerakan tekad politik presedium Indonesia pemilu 2024 tanpa Jokowi ” ini, akan disalurkan menggunakan pola diskursus politik yang ideal dan akan bermuara di DPR RI. yang nota bene secara yuridis DPR RI sebagai salah satu dari lembaga legislatif, memang merupakan tempat rakyat mengadu. (Zs/NRS)
Sentul, Ijtima Ulama 18102023
Sentimen: positif (79%)