Sentimen
Informasi Tambahan
Agama: Islam
Grup Musik: APRIL
Kab/Kota: Yogyakarta, Sleman, Bantul, Gunungkidul
Prakiraan Cuaca di Jogja Pas Lebaran 21 April, Pagi Cerah Siang Hingga Sore Hujan
Krjogja.com Jenis Media: News
Ilustrasi (pixabay)
Krjogja.com - Berikut prakiraan cuaca di Yogyakarta untuk hari Jumat, 21 April 2023 yang dilansir dari laman BMKG.
04.00 WIB | Berawan | 24 Celsius
07.00 WIB | Cerah Berawan | 27 Celsius
10.00 WIB | Cerah Berawan | 29 Celsius
13.00 WIB | Cerah Berawan | 32 Celsius
15.00 WIB | Hujan Sedang | 28 Celsius
19.00 WIB | Hujan Ringan | 27 Celsius
22.00 WIB | Berawan | 26 Celsius
Sebagian warga Muslim merayakan Idulfitri pada hari ini, Jumat (21/4/2023). bagaimana dengan kondisi cuaca hari ini?
Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memprakirakan sebagian besar wilayah DIY berpotensi cerah berawan pada hari ini. Meski demikian ada potensi hujan pada siang hingga sore hari di Sleman, Bantul, Wates, Gunungkidul, dan Kota Jogja. (*)
Sentimen: positif (78%)