Sentimen
Negatif (50%)
15 Jan 2023 : 20.13
Informasi Tambahan

Kasus: pelecehan seksual

Partai Terkait

Yusril Menyebut tidak ada Partai yang Lolos Jika Verifikasi Sungguhan, FH: Partai Lama, Jangan Belagu!

16 Jan 2023 : 03.13 Views 1

Keuangan News Keuangan News Jenis Media: Nasional

Yusril Menyebut tidak ada Partai yang Lolos Jika Verifikasi Sungguhan, FH: Partai Lama, Jangan Belagu!

KNews.id- Verifikasi faktual (Verfak) partai menuju Pemilihan Umum (Pemilu) menyisakan beberapa hal ganjal, mulai dari Partai Ummat yang sengaja tidak diloloskan hingga dugaan pelecehan seksual oleh Ketua KPU.

Teranyar, Ketua Umum Partai Bulan Bintang (PBB) Yusril Ihza Mahendra membeberkan, jika KPU betul-betul ingin melakukan Verfak, maka tidak ada partai yang bisa lolos. Pernyataan itu kemudian ditanggapi oleh Wakil Ketua Umum Partai Gelora, Fahri Hamzah.

Menurutnya, pernyataan Pakar Hukum Tata Negara ini bisa menjadi sinyal, baik partai lama maupun partai baru tidak boleh angkuh.

Sentimen: negatif (50%)