Mirip Banget Vespa, Dua Skutik Listrik Ini Pede Mejeng di PEVS 2022

  • 28 Juli 2022 01:05:47
  • Views: 3

Berbicara spesfikasi, Davigo Forza dibekali dengan motor listrik 60V 550R 800 watt dengan sistem pendingin liquid cooling motor.

Sementara baterainya pakai tipe Graphene dengan daya 60V 23Ah yang diklaim memiliki kecepatan puncak 50 km per jam dengan jarak tempuh mencapai 60 km.

Sedangkan Electro EL02 dibekali dengan dinamo listrik berkapasitas 60V 550R 800 watt plus sistem pendingin.

Diferensiasinya ada di penggunaan baterai, EL02 pakai model Lithium dengan daya 60V 24Ah. Urusan performa dan jarak tempuhnya tak berbeda dengan Davigo Forza.

Sementara itu, untuk harganya, Davigo Forza dibanderol Rp 16,3 off the road. Sedangkan Electro EL02 dilepas Rp 18 juta.

Kemudian, lagi-lagi entah kebetulan atau tidak, kedua motor ini diklaim bakal mulai diproduksi pada November 2022.

 

* BACA BERITA TERKINI LAINNYA DI GOOGLE NEWS


https://www.liputan6.com/otomotif/read/5024629/mirip-banget-vespa-dua-skutik-listrik-ini-pede-mejeng-di-pevs-2022
 

Sumber: https://www.liputan6.com/otomotif/read/5024629/mirip-banget-vespa-dua-skutik-listrik-ini-pede-mejeng-di-pevs-2022
Tokoh

Graph

Extracted

companies ADA, Google, WhatsApp,
topics Listrik,
brands Vespa,