Jadwal Pemulangan Jemaah Haji Indonesia, Selasa 26 Juli 2022

  • 26 Juli 2022 03:52:04
  • Views: 11

Selasa, 26 Juli 2022 - 03:49 WIB

VIVA – Fase pemulangan jemaah haji Indonesia gelombang satu di Bandara Internasional King Abdul Aziz Jeddah masih berlangsung hingga hari ini, Selasa 26 Juli 2022. Tercatat ada tujuh kloter dari tujuh embarkasi dengan total 2.786 jemaah yang akan pulang hari ini.

Berikut ini jadwal lengkap penerbangan kepulangan jemaah haji Indonesia lainnya yang dilansir dari data yang dirilis Panitia Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Daerah Kerja Bandara:

1. Solo (SOC 17)
Kloter 17 Solo (SOC) berisi 351 jemaah asal Jawa Tengah dijadwalkan berangkat dari Mekah ke Jeddah pada Selasa pagi 26 Juli 2022 (04.00 WAS) dan akan terbang pulang dengan nomor penerbangan GIA 6217.

Kloter 17 Solo (SOC) dijadwalkan terbang dari Bandara Jeddah pada Selasa siang 26 Juli 2022 (12.00 WAS) dan akan tiba di Indonesia pada Rabu pagi 27 Juli 2022 pukul 05.05 WIB.  

2. Surabaya (SUB 16)
Kloter 16 Surabaya (SUB) berisi 449 jemaah asal Jawa Timur dan dijadwalkan berangkat dari Mekah ke Jeddah pada Selasa pagi 26 Juli 2022 (04.30 WAS) dan akan terbang pulang dengan penerbangan SV 5076.

Kloter 16 Surabaya (SUB) dijadwalkan terbang dari Bandara Jeddah pada Selasa siang 26 Juli 2022 (12.30 WAS) dan akan tiba di Indonesia pada Rabu dini hari 27 Juli 2022 pukul 03.20 WIB.

3. Banjarmasin (BDJ 2)
Kloter 2 Banjarmasin (BDJ) berisi 360 jemaah dari Kalimantan Selatan dijadwalkan berangkat dari Mekah ke Jeddah pada Selasa pagi 26 Juli 2022 (09.25 WAS) dan akan terbang pulang dengan penerbangan GIA 8202.


https://www.viva.co.id/berita/nasional/1501828-jadwal-pemulangan-jemaah-haji-indonesia-selasa-26-juli-2022

Sumber: https://www.viva.co.id/berita/nasional/1501828-jadwal-pemulangan-jemaah-haji-indonesia-selasa-26-juli-2022
Tokoh

Graph

Extracted

companies ADA, Mitsubishi Corp,
bumns Garuda Indonesia,
topics haji,
events Ibadah Haji,
nations Indonesia,
places JAWA TENGAH, JAWA TIMUR, KALIMANTAN SELATAN,
cities Banjarmasin, Jeddah, Mekah, Solo, Surabaya,
brands Mitsubishi,