Mengintip Line Up Mobil Listrik KTT G20 di PEVS 2022

  • 25 Juli 2022 13:05:52
  • Views: 3

Kemudian Wuling Air ev. Mobil listrik bertubuh mungil ini juga diproduksi di dalam negeri. Dibanding Hyundai Genesis G80 dan Ioniq 5, Wuling Air ev yang ditampilkan di PEVS 2022 lebih berwarna.

Bodinya dibalut stiker berwarna kuning dipadu coklat dengan grafis batik dan terdapat logo G20 Indonesia 2022. Terdapat pula stiker bendera merah putih yang menempel di bagian luar pintu.

Mobil listrik ini didukung dengan rangka kokoh dan dibalut dengan desain eksterior future-tech yang memadukan unsur teknologi serta futuristis. Pengisian daya mudah karena dapat dilakukan di rumah juga menjadi salah satu keunggulan dari mobil listrik ini.

Wuling Air ev tersedia dalam lima pilihan warna, di antaranya peach pink, pristine white, galaxy blue, avocado green, dan lemon yellow.

Selain ketiga model tersebut, beberapa lini kendaraan yang akan dimanfaatkan sebagai Sarana Transportasi dan Logistik selama KTT G20 juga hadir dalam PEVS 2022, seperti DFSK Gelora E, dan Bus listrik Mobil Anak Bangsa (MAB).

 

* BACA BERITA TERKINI LAINNYA DI GOOGLE NEWS


https://www.liputan6.com/otomotif/read/5021583/mengintip-line-up-mobil-listrik-ktt-g20-di-pevs-2022
 

Sumber: https://www.liputan6.com/otomotif/read/5021583/mengintip-line-up-mobil-listrik-ktt-g20-di-pevs-2022
Tokoh



Graph

Extracted

persons Pink,
companies Google,
parties Gelora,
topics Listrik,
nations Indonesia,
transportations mobil listrik,
brands DFSK, Genesis, Hyundai, Wuling,