Bengkulu Diguncang Gempa Magnitudo 5,8, Warga Panik

  • 20 Juli 2022 10:09:15
  • Views: 6


Informasi Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG), gempa terjadi pada pukul 06.46 WIB.

Gempa terjadi dengan magnitudo 5,8 di kedalaman 16 km, demikian keterangan BMKG, Rabu (20/7).


Diberitakan Kantor Berita RMOLBengkulu, gempa tersebut sempat membuat masyarakat Bengkulu panik.

Meski demikian, BMKG memastikan gempa tersebut tidak berpotensi tsunami.

BACA JUGA:

Warga
Timor

Adapun titik gempa berada di 68 km barat daya Bengkulu, atau tepatnya di koordinat 4.33 lintang selatan-101.95 bujur timur.

https://nusantara.rmol.id/read/2022/07/20/540791/bengkulu-diguncang-gempa-magnitudo-5-8-warga-panik

Sumber: https://nusantara.rmol.id/read/2022/07/20/540791/bengkulu-diguncang-gempa-magnitudo-5-8-warga-panik
Tokoh

Graph

Extracted

ministries BMKG,
topics Gempa, Tsunami,
nations Timor Leste,
places BENGKULU, MALUKU, NUSA TENGGARA TIMUR,