Ini Hukum dan Syarat Kurban Idul Adha, Umat Muslim Wajib Tahu!

  • 15 Juni 2022 12:49:22
  • Views: 11

Suara.com - Dalam beberapa waktu ke depan, umat muslim di seluruh dunia akan memperingati Hari Raya Idul Adha 1443 H. Umat muslim akan melaksanakan shalat Ied dan berkurban. Sebelum memperingati, alangkah baiknya umat muslim mengetahui hukum dan syarat kurban sebagai berikut.

Idul Adha merupakan perayaan besar umat muslim di seluruh dunia di samping Idul Fitri. Perayaan ini dilaksanakan setiap tahun di bulan Dzulhijjah. Bagi umat muslim yang tidak melaksanakan ibadah haji di tanah suci, umat muslim lainnya melaksanakan ibadah kurban yakni menyembelih hewan seperti sapi, domba dan kambing.

Lantas, apa hukum dan syarat kurban? Simak penjelasn selengkapnya berikut ini.

Hukum Berkurban

Baca Juga: Larangan Orang yang Berkurban Tak Boleh Potong Kuku dan Rambut, Benarkah?

Perlu diketahui, dalam mazhab Syafi’i dan Maliki hukum menyembelih hewan merupakan sunnah muakkad atau sunnah yang sangat dianjurkan untuk dilakukan.

Sementara itu dalam mazhab Hanafi dan Hambali, hukum melaksanakan kurban adalah wajib bagi yang mampu dan bermukim di suatu tempat dalam beberapa waktu.

Sementara itu anjuran untuk berkurban telah difirmankan Allah SWT dalam Al-Quran Surat Al-Kautsar ayat 2 yakni Maka dirikanlah shalat karena Tuhanmu, dan berkurbanlah, (QS. Al-Kautsar: 2).

Pelaksanaan kurban telah diatur secara jelas dan tidaklah semua hewan dapat dijadikan sebagai hewan kurban. Berikut syarat hewan kurban yang dapat disembelih di Hari Raya Idul Adha.

Syarat Hewan Kurban

Baca Juga: Hukum Kurban dengan Sapi Terinfeksi PMK Menurut Fatwa MUI, Boleh atau Tidak?

Setiap hewan kurban harus memenuhi beberapa persyaratan sebagai berikut.


https://www.suara.com/news/2022/06/15/123000/ini-hukum-dan-syarat-kurban-idul-adha-umat-muslim-wajib-tahu

Sumber: https://www.suara.com/news/2022/06/15/123000/ini-hukum-dan-syarat-kurban-idul-adha-umat-muslim-wajib-tahu
Tokoh

Graph

Extracted

institutions MUI,
religions Islam,
topics haji,
events Ibadah Haji, Idul Adha 1441 Hijriah,
products Al-Quran, fatwa MUI, Hewan kurban,
animals Domba, Kambing, Sapi,