Tidak Masuk Kriteria, Gagal Dapat Subsidi Gaji Rp1 Juta yang Sudah Cair

  • 24 Mei 2022 20:35:59
  • Views: 3

PIKIRAN RAKYAT - Pekerja dan buruh di Indonesia kembali mendapat bantuan tunai senilai Rp1.000.000 dari program bantuan langsung tunai (BLT) subsidi gaji.

Seperti diketahui, negara jauh-jauh hari telah memutuskan kembali mencairkan BLT subsidi gaji Rp1 juta.

Akan tetapi yang perlu diperhatikan adalah tidak semua pekerja bisa mendapatkan BLT subsidi gaji Rp1 juta ini.

Sebagai informasi, jika BLT subsidi gaji Rp1 juta ini hanya untuk mereka yang memiliki pendapatan atau gaji di bawah Rp3,5 juta per bulan.

Baca Juga: Kapan BSU 2022 Cair? Kemnaker dan BPJS Ketenagakerjaan Berikan Penjelasan Terkait Subsidi Gaji

Jika Anda merasa diupah senilai di bawah Rp3,5 juta per bulan, maka dipastikan akan mendapat mendapatkan BLT subsidi gaji.

Nah, tahun ini negara kembali menyiapkan anggaran BLT subsidi gaji untuk 8,8 juta pekerja mencapai Rp8,8 triliun.

Sebelumnya, Menteri Ketenagakerjaan Ida Fauziyah pernah mengatakan BLT subsidi gaji dicairkan sebelum Lebaran. Akan tetapi hingga saat ini BLT subsidi gaji tersebut masih belum cair.

Akan tetapi kata dia, Kementerian Ketenagakerjaan tengah mempersiapkan instrumen kebijakan pelaksanaan Bantuan Subsidi Upah (BSU) 2022.


https://www.pikiran-rakyat.com/ekonomi/pr-014553907/tidak-masuk-kriteria-gagal-dapat-subsidi-gaji-rp1-juta-yang-sudah-cair

Sumber: https://www.pikiran-rakyat.com/ekonomi/pr-014553907/tidak-masuk-kriteria-gagal-dapat-subsidi-gaji-rp1-juta-yang-sudah-cair
Tokoh



Graph

Extracted

persons Ida Fauziyah,
ministries BPJS, Kemnaker,
topics Buruh,
products BLT,
nations Indonesia,