Analisis 'Dukungan' Jokowi ke Ganjar Pranowo, Charta Politika: yang Didukung Presiden Kemungkinan Akan Menang

  • 22 Mei 2022 13:36:50
  • Views: 6

PIKIRAN RAKYAT - Direktur Eksekutif Charta Politika Indonesia, Yunarto Wijaya menyampaikan analisisnya terkait pidato Joko Widodo (Jokowi) yang mengarah pada Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo.

Pidato Jokowi tersebut disampaikan pada Rakernas V Projo terkait Pemilihan Presiden (Pilpres) 2024.

Saya lebih melihat ini awal mulah bagwa bahasa simbol yang kuat, katakanlah ini arah dukungan ke Pak Ganjar, katanya, dilansir dari Antara News.

Akan tetapi, Yunarto Wijaya masih belum bisa menjelaskan maksud Jokowi mengucapkan 'mungkin yang kita dukung hadir di sini', secara gamblang.

Baca Juga: Siasat Hillary Clinton Saat Pilpres 2016 Terbongkar, Donald Trump: Kembalikan Reputasi Saya

Yunarto mengingatkan Ganjar memiliki elektabilitas paling tinggi di antara figur-figur lain dalam lembaga survei kriedibel.

Bahkan, Ganjar juga sering disebut sebagai penerus Jokowi sebagai Presiden periode 2024-2029.

Ganjar memang dianggap paling kuat menjadi penerus Jokowi dibandingkan dengan nama-nama lain, katanya.

Baca Juga: Kedubes Inggris Didesak Minta Maaf ke Publik, Pengibaran Bendera LGBT Dinilai Bertentangan dengan Pancasila


https://www.pikiran-rakyat.com/nasional/pr-014536408/analisis-dukungan-jokowi-ke-ganjar-pranowocharta-politika-yang-didukung-presiden-kemungkinan-akan-menang

Sumber: https://www.pikiran-rakyat.com/nasional/pr-014536408/analisis-dukungan-jokowi-ke-ganjar-pranowocharta-politika-yang-didukung-presiden-kemungkinan-akan-menang
Tokoh









Graph

Extracted

persons Donald Trump, Ganjar Pranowo, joko widodo, Yunarto Wijaya,
products Pancasila,
nations Indonesia, Inggris,
places JAWA TENGAH,