Ada Unjuk Rasa di Sekitar Monas, Transjakarta Lakukan Sejumlah Penyesuaian

  • 21 Mei 2022 22:49:02
  • Views: 6

Harmoni - Pulogadung (Koridor 2)

Mengalami pengalihan rute untuk arah Pulogadung, sementara arah sebaliknya normal.

Halte yg tidak pelayanan:

- Halte Monas

- Hate Gambir

Balaikota – Pantai Maju (1A)

Mengalami perpendekan rute menjadi Harmoni - Pantai Maju

Bus stop yang tidak melayani:

- Halte Monas

- Bus Stop IRTI

- Bus Stop Balaikota

- Bus Stop Perpustakaan Nasional

Senen - Bundaran Senayan (1P)

Mengalami pengalihan rute untuk arah Senen, sementara arah sebaliknya normal.

Rute pengalihan: Patung kuda - belok kanan - langsung menuju Bus Stop IRTI - terus menuju Bus stop Gambir 2

Bus stop yang tidak melayani:- Kementerian Pariwisata- Bus Stop Monas 1 - Bus Stop Monas 2- Bus Stop Monas 3.

Rute Jakarta Baru (BW2)

Mengalami pengalihan rute dengan beroperasi di jalur rute Pencakar Langit (BW4).

Rute Pencakar Langit (BW4

)Mengalami pengalihan rute via Lampu Merah Bank Indonesia - Belok kanan - jalan kebon sirih - tugu tani - belok kiri - Balai kota.

 


https://www.liputan6.com/news/read/4967992/ada-unjuk-rasa-di-sekitar-monas-transjakarta-lakukan-sejumlah-penyesuaian

Sumber: https://www.liputan6.com/news/read/4967992/ada-unjuk-rasa-di-sekitar-monas-transjakarta-lakukan-sejumlah-penyesuaian
Tokoh

Graph

Extracted

companies ADA,
ministries BI,
bumns TransJakarta,
topics PPKM,
fasums Monas, Perpustakaan Nasional,
nations Indonesia,
places DKI Jakarta,
cities Gambir, Kebon Sirih, Senayan, Senen,